SuaraSumut.id - Pemkab Aceh mulai menerapkan larangan permainan game higgs domino. Pasalnya, permainan ini diduga melanggar penerapan syariat Islam.
"Permainan ini dilarang oleh ulama Aceh karena diduga mengandung unsur judi dan sifatnya haram," kata Kepala Satpol PP dan Wilayatul Hisbah Kabupaten Aceh Barat, Azim, dilansir dari Antara, Rabu (2/11/2020).
Ia menyebut, permainan ini diharamkan ulama karena di dalamnya diduga terdapat unsur judi dan banyak mudharatnya (keburukan).
Pihaknya telah menurunkan petugas Satpol PP dan polisi wilayatul hisbah (polisi penegak syariat Islam) untuk melakukan sosialisasi agar masyarakat tidak lagi memainkannya.
Baca Juga: Berantas Pornografi dan Judi Online, Aceh Minta Disediakan Internet Syariah
Sasaran sosialisasi meliputi sejumlah fasilitas publik, seperti warung kopi, kafe, serta berbagai sarana umum yang dikunjungi oleh masyarakat banyak.
Sasaran utama sosialisasi adalah kalangan siswa atau pelajar, karena selama ini ditemukan paling banyak memainkannya.
"Pemerintah Aceh juga sudah melarang game PUBG karena terdapat unsur kekerasan dan peperangan. Sehingga dikhawatirkan dapat merusakan akhlak dan mental generasi muda," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Link Saldo DANA Kaget Teranyar Hari Ini, Bisa Buat Top Up PUBG Mobile!
-
Proyek Perikanan di Sabang Molor, Titik Soeharto: Jangan Dikorupsi, Segera Rampungkan!
-
Menhut Raja Juli Siap Endorse Titik Nol Sabang: Bukan Ikonik buat Aceh tapi Juga Negeri Ini
-
Instruksi Gubernur Aceh: Warga Kini Wajib Salat Berjamaah, Bagaimana Reaksi Mereka?
-
Link DANA Kaget Spesial PUBG: Top Up UC Jadi Lebih Mudah dan Gratis!
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Mahasiswa Demo di Kantor Wali Kota Medan, Desak Copot Sekda Wiriya Alrahman
-
Heboh Pengakuan Kepling Dipaksa Menangkan Rico-Zaki di Pilkada Medan, Begini Respons Rico Waas
-
Viral Preman Ngamuk-Aniaya Penjaga Konter Ponsel di Medan
-
Dengari Musik Sambil Tiduran Bisa Dapat Saldo DANA, Ini APKnya
-
Bantah Cekik Pramugari Wings Air, Begini Penjelasan Anggota DPRD Sumut Megawati