SuaraSumut.id - Jumlah penumpang Bandara Kualanamu pada awal tahun baru 2021 menurun dari tahun sebelumnya.
Humas Angkasa Pura (AP) II, Mulia Rahman mengatakan, jumlah rute pesawat tahun ini turun sebesar 40,36 persen daripada hari yang sama tahun lalu.
"Pada 1 Januari 2020 kami melayani penerbangan baik dari Domestik maupun Internasional mencapai 166 rute penerbangan pesawat. Sedangan tahun ini hanya melayani 99 rute penerbangan dan hanya berasal dari Domestik saja," katanya dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Sabtu (2/1/2021).
Jumlah penumpang dalam waktu yang sama juga mengalami penurunan sebesar 63,81 persen.
"Untuk jumlah penumpang tahun lalu kami melayani sebanyak 22.696 ribu penumpang, dan tahun ini hanya 8.214 ribu jiwa saja, ” ungkapnya.
Situasi ini tentu saja imbas dari pandemi Covid-19 yang membatasi para penumpang yang akan menggunakan transportasi udara tersebut.
Ia berharap, agar pandemi Covid-19 segera berakhir agar kehidupan masyarakat normal kembali.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja