SuaraSumut.id - Wakil Gubernur Nusa Tenggara Timur, Joseph Nae Soi terkonfirmasi positif Covid-19 usai pulang dari Jakarta.
"Saya sampaikan bahwa saya positif korona," katanya, Senin (11/1/2021).
Ia mengaku, sepulang dari Jakarta melakukan rapid test antigen, dan hasilnya non reaktif. Namun, sopir dan ajudannya positif Covid-19.
Usai mendampingi Gubernur Viktor Bungtilu Laiskodat pada tanggal 6 dan 7 Januari, ia pulang ke rumah serta berolahraga.
"Saya tidak flu atau badan terasa sakit," ujarnya.
Ia meminta dilakukan rapid test antigen dan dinyatakan reaktif. Ia lalu meminta untuk dilakukan swab, dan dinyatakan positif Covid-19.
Wagub mengaku telah melakukan karantina mandiri di rumah, dan tetap beraktivitas seperti biasa.
“Saya baru selesai mengikuti zoom bersama Presiden,” katanya.
Dirinya meminta seluruh keluarga atau ASN yang telah kontak dengannya untuk segera lakukan rapid test.
Baca Juga: Minggu Depan Vatikan Vaksinasi Covid-19, Paus Fransiskus Wajibkan Warganya
"Saya tidak ada gejala apa-apa, sebelum dinyatakan positif covid. Pemeriksaan suhu, saya 36,5 derajat (celcius)," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana