SuaraSumut.id - Polres Bener Meriah menggelar razia kelengkapan kendaraan para personel kepolisian tersebut.
Razia dipimpin Kasi Propam dan Kasatlantas Polres Bener Meriah. Alhasil, tiga orang polisi ditilang, Kamis (21/1/2021).
"Dari tiga personel yang terjaring razia, petugas menahan dua sepeda motor. Mereka juga ditilang karena kelengkapan berkendara tidak ada," kata Kapolres Bener Meriah AKBP Siswoyo Adi Wijaya melalui Kasubag Humas Iptu Jufrizal, dilansir dari Antara, Jumat (22/1/2021).
Ia mengatakan, razia digelar untuk meningkatkan disiplin personel Polri berlalu lintas.
Baca Juga: Oleng, Brakk! Sopir Truk Tronton Tabrak Warung Nasi Uduk di Cisauk, 1 Tewas
Selain itu, razia tersebut juga bertujuan agar polisi dapat menjadi contoh bagi masyarakat dalam pelaksanaan tertib berlalu lintas di jalan raya.
"Pemeriksaan meliputi kelengkapan berkendara, kelengkapan administrasi kendaraan bermotor seperti SIM, STNK, dan kelengkapan layak jalan, baik kendaraan dinas maupun pribadi yang dipakai personel atau ASN Polres Bener Meriah," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Napi Kabur Massal di Lapas Kutacane: Bilik Asmara dan Jatah Makan Jadi Pemicu?
-
Lapas Kutacane Jebol: 49 Napi Lepas! Ini Kata Ditjen PAS soal Pengejaran
-
49 Napi Lapas Kutacane Aceh Kabur saat Buka Puasa, Baru 14 Tahanan Balik Lagi ke Bui
-
Viral Razia Rumah Makan Sambil Gebrak Meja di Garut, Guru Besar UIN Ingatkan Peran Ormas Cuma...
-
Aksi Kekerasan Ormas di Garut saat Razia Rumah Makan, Guru Besar Fikih UIN: Mereka Bukan Wilayatul Hisbah
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
Terkini
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau
-
Eks Kabagbinopsnal Polda Sumut Gugat Kapolri dan Kapolda