SuaraSumut.id - Beredar di media sosial, potret yang menunjukkan seorang satpam menunaikan ibadah salat tempat yang tak terduga, yakni emperan sebuah kantor yang terletak di daerah Medan Johor, Medan.
Pria ini disebutkan tengah menjalankan salat magrib di teras kantor yang merupakan tempatnya bekerja.
Aksi satpam ini tetap menunaikan salat di tengah jam tugasnya ini viral setelah dibagikan oleh pengguna Facebook Rakyat Asril pada Senin (25/1/2021).
Dalam unggahan foto tersebut, nampak seorang pria yang memakai seragam satpamnya, terlihat tengah salah di pojok emperan kantor yang telah tutup.
Baca Juga: Viral! Ayah Muda Ini Salat Jemaah Sambil Gendong Anak, Warganet Salut
Berbekal sajadah miliknya, petugas keamanan ini terlihat khusyuk melakukan setiap gerakan salat.
Berdasarkan informasi yang disematkan oleh Rakyat Asril, satpam salat magrib ini terjadi di emperan kantor ini berasal dari daerah Medan Johor, Sumatera Utara.
"Seorang penjaga security di salah satu kantor Pegadaian Komplek Citra Wisata Medan Johor, Senin (25/1/2021)," tulis Rakyat Asril pada caption, dikutip SuaraJabar.id, Selasa (26/1).
"Integritas, tanggungjawab, dan keluarga," sambungnya.
Aksi satpam salat magrib di teras kantor ini lantas mengundang beragam reaksi warganet.
Baca Juga: Heboh Salat Tahajud Online Bareng Pacar, Publik Malah Salfok dengan HP
"Merakyat sekali, karena rakyat memang begitu," tulis akun Rizanul***.
Berita Terkait
-
Skandal Pungli Rutan KPK: Satpam Tak Punya Kompetesi Jadi Sipir, Tahanan Diperas hingga Miliaran
-
Ngaku Bisa Bicara dengan Semut dan Jin, Abuya Gufron Ngamuk Lantaran Motornya Hilang dan Salahkan Satpam
-
Kisah Fachri Firmansyah: Penggawa Timnas Indonesia Sempat Berlatih ke Spanyol, Setelah Pensiun Jadi Satpam
-
Ibu Gendong Anak Mewek Diberkati Paus Fransiskus di Pinggir Jalan, Sosok Satpam Berhijab Bikin Salfok: Masyaallah...
-
Mantan Satpam Peras Ria Ricis Gegara Sakit Hati Dipecat, Apa Kabar Nasib AP usai Ditahan Polisi?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya
-
Pria di Medan Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
-
2 Tukang Ojek Tewas Dibedil KKB di Puncak Papua Tengah
-
Dialog Publik Cipayung Plus Sumut: Kolaborasi Kunci Kemajuan Sumatera Utara
-
Kawanan Bersenpi yang Culik Remaja Wanita di Labura Ternyata Satu Keluarga