SuaraSumut.id - Remaja bernama Angga (15) yang tenggelam di Pantai Riting, Kecamatan Leupung, Aceh Besar ditemukan dalam keadaan meninggal dunia.
"Korban sudah ditemukan masyarakat bersama keluarga korban dalam keadaan sudah meninggal dunia," kata Kepala BPBD Aceh Besar Farhan AP, dilansir dari Antara, Senin (8/2/2021).
Sebelumnya, korban hilang dan tenggelam saat mandi laut di bersama rekan-rekannya, pada Minggu (7/2).
Korban ditemukan 200 meter dari bibir Pantai Riting atau dari tenggelamnya korban oleh masyarakat sekitar.
"Saat ini, korban sudah dipulangkan ke rumah duka," ujarnya.
Ia mengimbau seluruh pengunjung wisata pantai di Aceh Besar untuk berhati-hati ketika mandi di laut dengan cara tidak terlalu jauh dari bibir pantai.
"Arus air laut deras dan tingginya ombak di seputaran pantai, maka jangan terlalu jauh mandi karena di kawasan itu sudah beberapa kali terjadi musibah serupa," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut