SuaraSumut.id - Wali Kota Binjai terpilih, Juliadi meninggal dunia menjelang pelantikan.
Juliadi menghembuskan nafas terakhir di ruang ICU Rumah Sakit Bunda Thamrin, Selasa (9/2/2021) sekitar pukul 22.44 WIB.
"Iya, iya (wafat) saya sedang berada di Rumah Sakit Bunda Thamrin ini," ujar Kepala Dinas Kesehatan Kota Binjai, dr Sugianto, saat dikonfirmasi, Rabu (10/2/2021) dinihari.
Ia mengatakan, Juliadi diduga meninggal karena terserang Covid-19. Almarhum mendapat perawatan di rumah sakit itu selama sebelas hari dan menjalani isolasi sebagai pasien terpapar Covid-19.
"Jenazah masih di rumah sakit, belum dibawa ke Binjai (proses pemulasaraan)," pungkasnya.
Diketahui, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Binjai resmi menetapkan pasangan Juliadi-Amir sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Binjai terpilih periode 2021-2024.
Penetapan ini merupakan hasil Rapat Pleno yang digelar di Graha Kardopa, Jalan Sultan Hasanuddin, Binjai Kota, Kamis (21/1/2021).
Kontributor: M Aribowo
Baca Juga: Ada Dua Finalis Grup 2 Bintang Suara Asal Jatim, Doakan Lolos Ya...
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Bupati Aceh Timur Copot Kepala BPBD Gegara Data Korban Banjir Lamban
-
Tips Perawatan Sepeda Lipat agar Awet dan Tetap Nyaman Digunakan
-
6 Rekomendasi Sepeda untuk Remaja: Nyaman dan Sesuai Kebutuhan Aktivitas
-
Polisi Curi Motor Polisi di Polresta Deli Serdang, Kini Ditangkap Polisi
-
7 Merek Mobil Bekas dengan Spare Part KW Paling Mudah Dicari