SuaraSumut.id - Seorang pria di Nias Selatan, Sumatera Utara tega membunuh adik kandungnya. Korban Mosi Dakhi (35) diduga dibunuh karena soal aliran sawah di Desa Faomasi Hilisimaetano, Kabupaten Nias Selatan.
Aksi pelaku dilakukan pelaku RD bersama istri IM (35) dan anaknya berinisial TD (10). Korban tewas dengan luka bacok. Sedangkan istri korban Adiliana Dakhi (35) masih dirawat di Rumah Sakit.
Kasat Reskrim Polres Nisel, AKP Iskandar Ginting mengatakan, peristiwa berawal saat korban dan istrinya pergi ke sawah, pada Selasa (16/2/2021) sekitar pukul 16.00 WIB.
Pasalnya, pada Senin 15 Februari 2021 dikarenakan hujan dan mengakibatkan genangan air di sawah milik korban.
Baca Juga: Enam Sekda Dilantik Plh Bupati, Plh Bupati Ogan Ilir Dijabat Aufa
"Korban bersama dengan istrinya berencana mengurangi jumlah air yang menggenangi sawah, dengan membuka jalan air dan menuju sawah milik tersangka," katanya, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Rabu (17/2/2021).
Melihat sawahnya digenangi air, pelaku bersama istri dan anaknya datang menemui korban. Ia memarahi dan terjadi adu mulut.
"Pelaku dan anaknya membawa parang dan melakukan pembacokan. Sedangkan istri pelaku membawa kayu memukul korban," ungkapnya.
Istri korban yang melihat dan bermaksud melerai mala terkena sebilah parang yang disabit pelaku.
"Korban meninggal dunia di lokasi dan istri korban mengalami luka bacok pada bagian tangan korban," jelasnya.
Baca Juga: Dikira Spanduk Kampanye Caleg, Ternyata Promosi Warung Nasi Kucing
Petugas yang mendapat laporan turun ke lokasi dan mengamankan pelaku. Selanjutnya, pelaku dan barang bukti dibawa ke Polres Nisel untuk pemeriksaan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Wapres Filipina Terlibat Kontroversi, Ancaman Maut ke Presiden Marcos Jr. Picu Investigasi
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Sebelum Diperkosa dan Dibunuh, Jessica Sempat Ditawari Rp 200 Ribu Oleh Sopir Travel
-
Jessica Sollu Diperkosa Lalu Dibunuh Sopir Travel, Jasadnya Dibuang ke Jurang
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024
-
4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia
-
4 Orang Tewas Dalam Banjir Bandang di Sibolangit, 2 Masih Hilang
-
Kembali Pimpin Medan usai Kampanye Pilgub Sumut, Bobby Nasution Resmikan 60 Bus Listrik