SuaraSumut.id - Seorang pria berkaos biru dan bercelana pendek di NTT ditemukan tewas di hutan Asotan, pada Selasa (23/2/2021).
Korban diketahui bernama Bernadus Bala (51), warga Desa Oemanu, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara, NTT.
Saat ditemukan kaki korban dalam keadaan terlipat. Korban juga mengalami sejumlah luka di tubuhnya.
Kasat Reskrim Polres TTU, AKP Sujud Alif Yulamlam membenarkan penemuan mayat tersebut.
Polisi yang datang ke lokasi melakukan pengamanan dan olah tempat kejadian perkara (TKP).
"Ditemukan luka pada bagian pergelangan tangan kiri korban terdapat luka potong dan belakang kepala terdapat dua luka potong dengan posisi melintang serta pada bagian pelipis kanan. Sedangkan, pada kaki kanan mengalami luka potong," katanya, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com.
Tak jauh dari jasad korban ditemukan barang bukti sendal, senter kepala beserta tali, parang dan sarung parang.
Ditemukan juga dahan pohon yang terkena bercak darah, batu, dan tas terbuat dari karing putih berisi katapel dan batu kerikil.
Korban dibawa ke rumah sakit dan telah dilakukan visum. Polisi masih memeriksa sejumlah saksi dan mengumpulkan data dan keterangan lain terkait kasus ini.
Baca Juga: Cegah Berdesak-desakan, Vaksinasi Pedagang Pasar Tanah Abang Diatur Ulang
Berita Terkait
-
Mainan Kabel saat Ayahnya Pakai Alat Cukur, Bayi 2,5 Tahun Tewas Tersetrum
-
Beli Minuman Online 2 Pemuda di Sukasirna Tewas
-
Tenggak Miras Oplosan Alkohol Campur Obat Batuk dan Sirup, Dua Pemuda Tewas
-
Ditinggal Orang Tua Berkebun, Bocah Disabilitas Tewas Terbakar
-
Pasutri Tewas Dibegal di Kebun Tebu, Polisi: Pelaku Lebih dari 2 Orang
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja