SuaraSumut.id - Perbuatan seorang kakek di Sumatera Utara ini memang bejat. Meski telah beristri dua, MW alias A (65) namun nafsu birahi masih saya tak terbendung.
Ia diduga merudapaksa enam orang bocah, termasuk cucunya sendiri. Akibatnya, ia ditangkap petugas Satreskrim Polres Tebing Tinggi.
"MW diamankan warga di rumahnya. Ia diduga merudapksa enam bocah anak perempuan," kata Kasubbag Humas AKP Polres Tebing Tinggi, Joshua Nainggolan, dilansir Antara, Senin (1/3/2021).
Keenam keluarga korban telah membuat pengaduan ke Mapolres Tebing Tinggi. Keenam korban rata-rata berusia 12 tahun dan tetangga pelaku.
Satu di antaranya merupakan cucu kandung pelaku sendiri. Namun, petugas mengaku hanya mencabuli tiga bocah dengan cara menyentuh bagian terlarang di tubuh para korban.
"Atas perbuatannya pelaku terancam hukuman di atas 5 tahun penjara," tukasnya.
Berita Terkait
-
Polisi Tangkap 5 Pelaku Rudapaksa Siswi SMP di Serdang Bedagai
-
Modus Sediakan Internet Gratis, Guru Les Rudapaksa Bocah di Cilincing
-
Rudapaksa Bergilir ABG 14 Tahun, 3 Pemuda di Aceh Ditangkap Polisi
-
Sang Ibu Paksa Nonton Video porno, Ayah Tiri Rudapaksa Anak Hingga Hamil
-
Dua Remaja Jadi Korban Rudapaksa di Taman Brisbane, Empat Pria Didakwa
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut