SuaraSumut.id - Seorang oknum polisi ditangkap di tempat hiburan malam (KTV karaoke) di Medan.
Informasi yang diperoleh, awalnya petugas menggelar razia di salah satu lokasi hiburan malam di Medan, pada Rabu (10/3/2021).
Dalam razia petugas menemukan Bripksa S yang berdinas di Polda Aceh berada di dalam KTV yang merupakan fasilitas hotel.
"Iya, ada diamankan," kata Kasi Propam Polrestabes Kompol Zonni Siregar, saat dikonfirmasi, Jumat (12/3/2021) sore.
Selanjutnya, petugas melakukan pemeriksaan urine terhadap oknum polisi itu. Hasil tes urine terhadap Bripka S positif narkoba jenis amphetamine.
"Terhadap yang bersangkutan masih diperiksa di Sat Res Narkoba (Polrestabes Medan)," pungkasnya.
Disinggung mengenai sanksi kode etik yang akan diterima oknum polisi Bripka S, Kasi Propam menjelaskan pihaknya masih menunggu pemeriksaaan.
"Masih menunggu proses (pemeriksaan)," tukasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Satgas Covid: Sudah 3,7 Juta Orang Disuntik Vaksin Covid-19
Berita Terkait
-
Gegara Ketahuan Pakai Narkoba, Emak-emak di Siak Ditangkap
-
Nyaris Batal, Tahanan Narkoba Ini Nikahi Kekasihnya di Polres Sleman
-
Polisi Tangkap 2 Pengedar Narkoba, 9 Kg Sabu Disita
-
Pengedar Narkoba Setor Uang 6 Bulan Sekali ke Anggota Polisi Buat 'Beking'
-
Oknum Polisi Surabaya Terima Duit dari Bandar Narkoba
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Rumah Korban Banjir Pidie Jaya Masih Tertimbun Lumpur, Ini Harapan Warga
-
Korban Meninggal Bencana Sumut Tembus 374 Orang, Terbanyak di Tapanuli Tengah!
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana