SuaraSumut.id - Polisi menangkap salah satu diduga pemalak dan pelemparan batu ke truk di Sumatera Utara. Pelaku E alias Ebis (38) ditangkap setelah aksinya viral di media sosial.
Kasat Reskrim Polres Asahan, AKP Ramadhani membenarkan penangkapan tersebut.
"Iya benar," katanya, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Kamis (18/3/2021).
Setelah melakukan aksinya pelaku melarikan diri ke Kabupaten Toba Samosir (Tobasa).
Baca Juga: Link Live Streaming Chelsea vs Atletico Madrid
"Pelaku ditangkap saat bersembunyi disebuah gubuk warga di Kabupaten Toba Samosir," ujarnya.
Saat ini polisi masih melakukan pengejaran terhadap rekan pelaku.
Ia dipersangkakan dengan Pasal 170 ayat (1) subs Pasal 406 dari KUHPidana dengan ancaman 5 tahun penjara.
Diberitakan, video menunjukkan dua orang diduga hendak memalak sopir truk di Sumatera Utara viral di media sosial.
Dalam video terlihat dua orang berboncengan dengan sepeda motor. Selain itu, terlihat kaca truk yang pecah.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Jelang Duel Bayern Munich vs Lazio
Video diunggah oleh akun @laburaku. Pengunggah menulis narasi aksi pemalakan terjadi di Jalinsum Aek Ledong, Perbatasan Labura-Asahan, Kamis (11/3/21).
Truk disebut dari Medan tujuan Palembang dipalak dua orang yang mengendari sepeda motor.
"Karena tak dikasi (diberi), pengendara lalu melempar kaca truk, aksi tsb sempat terekam kernet truk," tulis akun tersebut.
Berita Terkait
-
Rekam Jejak Dikuliti, Pose Ivan Sugianto Kepal Tangan Disorot: Kok Ada Meja Judi di Ruangan Polisi?
-
Jebakan Maskulinitas di Balik Tren Video Laki-laki Tidak Bercerita
-
Menu Sushi Seblak dan Nasi Kuning Disebut Jadi Penyebab Timnas Indonesia Dibantai Jepang: Pantes Ngamuk..
-
Sadbor sebagai Duta Anti Judi Online: Paradoks Makna Pemberian Gelar
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Akhirnya Diringkus
-
Program PSR Jadi Andalan Pemerintah Dorong Peningkatan Produksi Sawit
-
Penikaman di Sekolah di China, 8 Tewas dan 17 Luka-luka
-
Kedipkan Mata ke Istri Orang, Pria di Aceh Tewas Dibacok-Digorok
-
Antisipasi Tingginya Hujan, KAI Sumut Siapkan AMUS