SuaraSumut.id - Sebanyak 56 warga Desa Sahraja, Kecamatan Pante Bidari, Aceh Timur dilaporkan keracunan. Mereka disebut keracunan usai makan bakso bakar yang dijual di hari pekan.
"Semua warga yang keracunan sudah mendapatkan pertolongan medis dan dirawat inap baik di Puskesmas maupun rumah sakit," kata Direktur RSZM Aceh Timur Edy Gunawan, dilansir Antara, Jumat (19/3/2021).
Dirinya telah melihat langsung pasien yang dirujuk ke RSZM yang awalnya dalam kondisi kritis. Tapi sekarang sudah mulai stabil. Peristiwa terjadi pada pada Kamis (18/3) sekira pukul 20.00 WIB.
"Meskipun sudah stabil, tetapi mereka tetap harus dirawat inap karena pasien masih lemas. Sebelumnya, mereka mual, muntah-muntah, sesak nafas, diare dan pusing," ungkapnya.
Edy Gunawan mengatakan, adapun 56 warga yang diduga mengalami keracunan tersebut terdiri dari belasan anak-anak, remaja dan orang dewasa.
Baca Juga: Permudah Akses Pelajar, Pemkab Lingga Dapat Bantuan Tiga Bus Sekolah
Berita Terkait
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Hasil Penelitian Universitas Monash Australia: Pilkada Aceh Paling Banyak Ujaran Kebencian, Sumbar Terendah
-
Gegara Mikrofon, Debat Ketiga Pilgub Aceh Ricuh, Pendukung Paslon Ribut Naik ke Panggung
-
Mobil Timses Calon Bupati Aceh Timur Dibakar OTK, Polisi Buru Pelaku
-
UMP Aceh 2025 Naik Berapa? Ini Perkiraannya
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024