SuaraSumut.id - Seorang pria berinisial HL (37) ditemukan tewas di pantai Pondok Permai, Serdang Bedagai, Sumatera Utara, Minggu (28/3/2021).
Warga Jalan Menteng VII, Medan Denai itu disebut tenggelam saat berwisata di tempat tersebut.
"Benar, seorang pengunjung Pondok Permai tewas tenggelam saat mandi di laut," kata Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Robin Simatupang, dilansir digtara.com--jaringan suara.com, Selasa (30/3/2021).
Awalnya korban bersama Dedek Saputra (22) berangkat dari rumah ke objek wisata tersebut. Mereka lalu mandi-mandi di laut yang berjarak 50 meter dari bibir pantai.
Baca Juga: 2 WNI Jadi Korban Kekerasan di AS, Azis Syamsuddin Kirim Atensi ke Kemenlu
"Saksi sempat melihat korban menyelam, namun korban tidak kelihatan lagi," ujarnya.
Personel Satpolair yang mendapat laporan melakukan pencarian dan menemukan korban dalam keadaan tidak bernyawa mengambang di pinggir pantai.
"Korban diduga tewas akibat tenggelam. Pada tubuh korban tidak terlihat tanda-tanda kekerasan. Keluarga korban sudah membuat pernyataan untuk tidak dilakukan autopsi," tandasnya.
Berita Terkait
-
Misteri Kematian Rico Pasaribu Terkuak? Sidang Perdana Besok, Peran Koptu HB Jadi Sorotan
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
Terkini
-
Manfaat Laptop AI Tipis ASUS Zenbook S 14 OLED
-
Longsor Tutupi Badan Jalan Penghubung Desa di Karo, Lalu Lintas Sempat Terhenti
-
Truk Hilang Kendali di Lampu Merah Slipi, Satu Tewas
-
Kolaborasi Telkomsel dan ZTE Tingkatkan Kualitas 4G dengan Teknologi AI
-
10 Korban Longsor di Karo Ditemukan dalam Keadaan Meninggal Dunia