SuaraSumut.id - Jumlah kasus kematian akibat Covid-19 di Sumatera Utara dinilai semakin memprihatinkan.
Hingga Senin (3/5/2021) totalnya mencapai 976 orang, setelah adanya satu pasien Covdi-19 meninggal dunia dalam 24 jam terakhir. Sementara total pasien terkonfirmasi 29.590 orang dan kasus sembuh 26.310 orang.
Badko HMI Sumut menilai, Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi gagal dalam penanganan penyebaran Covid-19 di Sumut.
"Kegagalan ini terlihat hampir setiap hari nyawa warga Sumut melayang diduga karena Covid-19. Setiap hari korban yang meninggal akibat terpapar virus Corona bertambah satu hingga dua orang," kata Ketua Badko HMI Sumut, Alwi Hasbi Silalahi, dalam keterangannya, Selasa (4/5/2021).
Awli menilai, belum berhasilnya dikarenakan Edy banyak keluar dari jalur prihal penanganan Covid-19. Selain itu, Edy dinilai seakan tidak serius menekan angka penyebaran virus Corona.
"Kami menilai Gubsu Edy banyak keluar jalur dalam persoalan menangani Covid-19 ini. Harusnya Pak Edy jangan terlalu sibuk mengurus hal-hal yang tidak terlalu penting, misalnya soal Kumis Kepsek. Sementara bisa kita lihat, penanganan Covid-19 di Sumut ini masih rapot merah," ujarnya.
Hasbi meminta agar Edy serius menangani dan menekan penyebaran Covid-19 di Sumut. Jika tidak mampu, ia menyarankan Edy untuk meminta bantuan dari pemerintah pusat.
Berita Terkait
-
Berkurang Puluhan, RSD Wisma Atlet Kini Rawat 1.423 Pasien Covid-19
-
Viral Wanita Mata-Mata Pria saat Isolasi Covid-19, Naksir tapi Tak Berkutik
-
Update Covid-19 Global: Deretan Negara yang Alami Lonjakan Kasus
-
Bill Gates Enggan Berbagi Teknologi Vaksin Covid-19 ke Negara Berkembang
-
Covid-19 India Melonjak, Ahli Sebut Kasus Sebenarnya Mungkin 10 Kali Lipat
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Ribuan ASN Pemerintah Aceh Dikerahkan Bersihkan Sekolah Pascabencana
-
Perdana di 2026, Polda Sumut Gagalkan Penyelundupan 5 Kg Sabu Antar Provinsi di Langkat
-
Bantuan ke Sikundo Aceh Barat Dikirim Pakai Helikopter Gegara Jalan Masih Terputus
-
Aceh Alami 1.556 Gempa Bumi Sepanjang 2025
-
3 Motor Matic Keren untuk Anak Muda, Nyaman, dan Bertenaga