SuaraSumut.id - Sedikitnya delapan rumah di Dusun I, Desa Pokkan Baru, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, Minggu (23/5/201) terbakar.
Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini. Namun, rumah dan isinya habis dilalap api. Pihak kecamatan masih melakukan pendataan kerugian yang dialami korban.
Camat Hutabayu Raja, Bangun Sihombing menjelaskan, kebakaran terjadi pada dini hari. Api baru dapat dipadamkan menjelang pagi.
Wakil Ketua DPRD Simalungun, Sastra J Sirait menyesalkan sikap pengelola KEK Sei Mangke yang tidak menurunkan unit pemadam kebakaran meski sudah diminta untuk membantu melakukan pemadaman.
Ia sudah meminta bantuan melalui Camat Bosar Maligas dan Administratur KEK Sei Mangke supaya diturunkan pemadam kebakaran.
"Permintaan diabaikan dengan alasan jaraknya jauh, dan kondisi jalan yang rusak," tukasnya. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Ini Detik-detik Kecelakaan di Jalan Tamansiswa Hingga Picu Kebakaran
-
Kebakaran Hebat Gudang Minyak Tiner di Sragen, Tiga Orang Alami Luka Bakar
-
Kebakaran Hutan Besar Landa Yunani
-
Kerugian Kebakaran 7 Kios di Terminal Senen Jakpus Capai Rp 70 Juta
-
Kebakaran di Perumahan Bekasi Tewaskan Suami Istri Lansia
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja