SuaraSumut.id - Bunga Citra Lestari dalam unggahan akun Instagram miliknya mengumumkan bahwa ia positif Covid-19.
Penyanyi yang akrab disapa BCL ini berpesan agar masyarakat mematuhi protokol kesehatan dan menjaga imun tubuh. BCL juga mengimbau masyarakat agar tidak menganggap Covid-19 sebagai virus sepele.
"Saya mendorong semua orang untuk mempraktikkan seluruh protokol kesehatan agar tetap sehat dan aman," tulis BCL dalam bahasa inggris.
BCL mengetahui bahwa dirinya terjangkit virus corona setelah mendapat hasil tes pada Senin (14/6/2021).
"Saya baru saja mendapat hasil dan dan dinyatakan positif virus Corona," tulis BCL.
Setelah dinyatakan positif Covid-19, BCL memilih menjalankan isolasi mandiri dan memastikan akan segera pulih secepat mungkin.
"Saya dalam isolasi diri sekarang dan Insya Allah akan segera pulih sepenuhnya," ungkapnya.
Warganet dan para artis pun memberikan semangat kepada BCL.
"Get well soon Uni!!," tulis Amanda Soraya.
Baca Juga: Meresahkan, 154 Preman Diamankan di Wilayah Hukum Polda Banten
"Get Well Soon! Semangattt yaa sehat sehat," tulis Ayushita.
Sementara itu, kasus virus Corona di Indonesaia sendiri saat ini memang masih terus bertambah. Terbaru, dilaporkan ada penambahan kasus baru sebanyak 8.189 di Indonesia.
Berita Terkait
-
Dinyatakan Positif COVID 19, Pesan BCL: Jangan Anggap Enteng Penyakit Ini
-
Doa-doa Mengalir Untuk Kesembuhan BCL dari Covid-19
-
Terkonfirmasi Positif COVID 19, BCL Jalani Isolasi Mandiri
-
Positif COVID 19, BCL Berpesan agar Jaga Diri dan Orang-orang yang Kamu Cintai
-
Semoga Diberikan Kesabaran, BCL Umumkan Positif COVID-19: Saya Isolasi Mandiri
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat