SuaraSumut.id - Brimob Polda Sumut menggelar latihan peningkatan kemampuan KLBM. Latihan KLMB merupakan salah satu dari sekian kemampuan yang dimiliki oleh Brimob.
Hal tersebut dikatakan Dansat Brimob Polda Sumut Kombes Pol. Suheru dalam upcara pembukaan peningkatan kemampuan KLBM, Senin (21/6/21).
Suheru mengatakan, latihan ini merupakan sarana komando pengendalian, pengkoordinasian dan informasi serta pengintegrasian bagi semua pihak yang terlibat baik peserta maupun tujuan dan sasaran latihan yang telah ditetapkan.
"Tentunya hal ini menjadi suatu kebanggaan kita yang mempunyai mobilitas tinggi untuk melaksanakan penugasan ke seluruh penjuru nusantara," katanya.
Diketahui, latihan ini merupakan suatu kesiapan kita guna menghadapi BKO Polda Papua dalam rangka PAM Rahwan tahun 2021.
"Kegiatan ini juga bertujuan untuk menambah wawasan bagi personil yang akan melaksanakan tugas dalam mengantisipasi gangguan kamtibmas oleh kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) di wilayah hukum Polda Papua," jelasnya.
Dirinya berpesan agar para personel menjaga kesehatan dan manfaatkan waktu seefisien mungkin untuk mengoptimalkan hasil pelatihan.
"Ini dilakukan agar tujuan pelatihan dapat tercapai dengan sempurna dan tepat sasaran," tukasnya.
Baca Juga: Pecat Pegawai KPK Lewat TWK, Sikap Firli Libatkan 5 Lembaga Negara Patut Dipertanyakan
Berita Terkait
-
Kasus Covid-19 di Jatim Menggila, Personel Brimob dan Marinir Dikerahkan Perketat PPKM
-
12 Ribu Vaksin Sinovac untuk Sumut Tiba di Kualanamu, Dikawal Ketat Brimob
-
Waduh! Saat Banyak yang Ingin Jadi Polisi, 2 Brimob Ini Malah Desersi Berujung Pemecatan
-
Mengejutkan, Ini Hasil Tes DNA Anggota Brimob yang Hilang saat Tsunami Aceh
-
Brimob Amankan Desa yang Ditutup Sementara Karena Covid-19 di Madiun
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional