SuaraSumut.id - Duka menyelimuti Amanda Manopo, pemeran Andin di Ikatan Cinta. Pasalnya, sang ibunda Henny Manopo meninggal dunia.
Kabar itu disampaikan oleh manajer Amanda Manopo bernama Ricco Ricardo. Henny tutup usia setelah berjuang melawan Covid-19.
"Rest in love, Mami @hennymanopolugue. Mami sudah tidak sakit. Mami tenang di Surga. Tuhan Yesus jaga mami," tulis Ricco, Minggu (25/7/2021).
Ia juga berjanji akan selalu menjaga Amanda Manopo.
"Aku akan selalu jaga Manda sampai kapanpun seperti janji aku ke mami," ujarnya.
Diketahui, Henny Manopo dirawat intensif di ruang ICU rumah sakit kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat sejak Rabu 21 Juli 2021.
Sebelum dirawat intensif, ibu Amanda sudah menjalani Isolasi mandiri karena Covid-19. Hanya saja, kondisinya memburuk dan harus dilarikan ke rumah sakit.
"(positif Covid-19) sudah lama kan. Sebelumnya isoman dua minggu, makin parah langsung dibawa ke rumah sakit," tukasnya.
Baca Juga: Kemnaker Canangkan #TalenthubBantuKerja untuk Dukung Talenta Generasi Muda
Berita Terkait
-
Ibu Amanda Manopo Meninggal Dunia, Gimana Nasib Syuting Ikatan Cinta?
-
6 Fakta Ibu Amanda Manopo Meninggal Usai Berjuang Lawan Covid-19, Sempat Alami Stroke
-
Ibu Amanda Manopo Meninggal, Manajer Belum Bisa Bicara Banyak
-
Kabar Duka dari Pemain Ikatan Cinta, Ibu Amanda Manopo Meninggal Dunia
-
Duka Amanda Manopo, Sang Ibu Telah Tiada
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional