SuaraSumut.id - Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Ramahyadi minta kepala desa harus bermanfaat bagi masyarakat, jangan jadi 'penjajah' di desa sendiri.
"Kades harus bisa memakmurkan masyarakat, karena bila desa makmur maka kota bisa tertata dengan baik. Kreatiflah kalian kades, gunakan dana desa itu dengan dengan tepat," kata Edy, melansir dari Antara, Sabtu (7/8/2021).
Edy mengingatkan para kades di Asahan agar tidak sibuk membuat kegiatan bimbingan teknis (bimtek) menggunakan dana desa.
"Bayangkan kades bimtek ke Bali. Padahal desanya bukan lokasi pariwisata. Jangan habiskan uang di desa untuk kepentingan pribadi," kata Edy.
Edy berjanji ke depan akan kembali ke Asahan. Untuk itu diharapkan pada kades bisa menggali potensi daerah masing-masing.
"Jangan takut jadi pemimpin, ayo kita peduli dan berubah lebih baik. Kita tak boleh menyerah, kita harus bertekad untuk anak bangsa," tukasnya.
Berita Terkait
-
Kades di Kabupaten Malang Diperiksa Polisi Akibat Gelaran Orkes Dangdut saat PPKM
-
Edy Rahmayadi Tantang Kadis dan Kades di Sumut Kembangkan Potensi Desa
-
Rembug Desa se-Boyolali, Gubernur Ganjar Dicurhati Kades yang Warganya Mati-Hidup Lagi
-
Sudah Bosen! Kades di Grobogan Ini Nekat Tanya ke Ganjar Kapan PPKM Berakhir: Sabar Ya Bu
-
Viral Momen Iring-iringan Pemuda Terpilih Jadi Kades, Disambut Warga Bak Artis
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional