SuaraSumut.id - Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi menyebut, obat Covid-19 di beberapa Rumah Sakit di Sumatera Utara (Sumut) kosong atau habis.
“Benar sedang kosong atau habis, namun dalam minggu ini akan tiba di Sumut," kata Edy melansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Senin (16/8/2021).
Edy menjelaskan, obat-obatan yang sedang kosong merupakan obat untuk antivirus pasien Covid-19, seperti Remdesivir, Actemra dan lain-lain.
"Untuk rumah sakitnya saya lupa nama dan daerahnya," ujarnya.
Baca Juga: Geger PM Malaysia Diprediksi Mundur Hari Ini, Kandidat Pengganti Mencuat
Edy menyampaikan, bahwa dalam minggu ini obat-obatan akan tiba di Sumut.
“Kemarin saya udah rapat dengan Kementrian Kesehatan, Kementrian Perdagangan dan akan tiba dalam minggu-minggu ini," jelasnya.
Edy berharap masyarakat tetap menjaga jarak dan menggunakan masker serta mematuhi protokol kesehatan.
"Ayo kita hilangkan PPKM yang ada di Sumut dengan cara perketat protokol kesehatan masing-masing," tukasnya.
Baca Juga: Indonesia Kembali Terima 5 Juta Vaksin Sinovac dari China
Berita Terkait
-
Yasonna Laoly Ngaku Kekurangan Dana Saksi Edy-Hasan, Sebut Akan Gadai Kantor DPD PDIP
-
Rektor USU Dilaporkan Tim Edy-Hasan ke Bawaslu, Diduga Atur Kemenangan Bobby-Surya di Pilgub Sumut 2024
-
Hasto Sebut Partai Coklat Masif Bergerak di Pilgub Sumut: Kami Sangat Khawatir dengan Pak Edy Rahmayadi
-
Rumah Sakit Gaza Batasi Layanan dan Terancam Tutup, Bahan Bakar Hanya Cukup 2 Hari!
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Kolaborasi Telkomsel dan ZTE Tingkatkan Kualitas 4G dengan Teknologi AI
-
10 Korban Longsor di Karo Ditemukan dalam Keadaan Meninggal Dunia
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan