SuaraSumut.id - Free Fire MAX dengan Free Fire biasa memiliki beda yang cukup signifikan dan klaim bisa meningkatkan pengalaman bermain dan keseruan game ini.
Beda Free Fire MAX dengan Free Fire biasa adalah pada sektor grafis serta gameplay yang diklaim akan jadi lebih seru. Ada beberapa hal yang berbeda dari kedua game tersebut.
Free Fire MAX menawarkan map yang lebih realistis, detail, dan tajam gambarnya. Sehingga player dapat merasakan pengalaman bermain yang lebih baik dalam setiap pertandingan yang dijalaninya.
Kualitas permainan lebih baik dan ditingkatkan. Free Fire MAX memiliki beberapa fitur eksklusif yang tak tersedia di Free Fire biasa, sehingga pasti akan menambah keseruan permainan bersama teman-teman Anda.
Baca Juga: 5 Kiat Mengatasi Stres di Tempat Kerja Supaya Kinerjamu Maksimal!
Selain itu, para pemain Free Fire MAX tidak akan kehilangan progres di dalam akun game Free Fire yang sudah dimiliki. Sebab Garena menyediakan fitur untuk menyinkronkan akun pada dua game itu.
Perubahan besar akan terjadi pada sisi grafis dari game battle royale ini sendiri. Jadi, ke depan mungkin tak akan lagi ada lelucon mengenai grafis yang kurang baik dalam Free Fire dibandingkan dengan battle royale lainnya.
Pada Free FIre MAX juga akan ada penyempurnaan mode bermain Survivors, untuk jadi jenis mode yang lebih baik dan sempurna.
Rilisan Free FIre MAX juga disertai tahap pra registrasi dan hadiah menarik untuk player yang berhasil mengundang teman paling banyak pada saat game ini mulai diluncurkan nanti.
Tahap pra registrasi dilaksanakan mulai Minggu, 29 Agustus 2021 melalui Google Play Store dan situs resmi Free Fire.
Baca Juga: Kasus Aktif Tercatat 1,057 %, Batam Menuju Zona Bebas Covid
Berita Terkait
-
RRQ Kazu, Evos Divine, dan Bigetron Delta Wakili Indonesia di FFWS Global Finals 2024
-
Panggilan Indonesia Gamers, Delta Force Bakal Hadir Versi Mobile dan PC
-
Garena Segera Rilis Delta Force, Game FPS Pesaing Call of Duty
-
Beli Diamond Free Fire di AgenBRILink, Banyak Untungnya!
-
Cara Top Up Free Fire dengan Gopay, Mudah dan Cepat
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
Terkini
-
Pj Gubernur Sumut Ajak Masyarakat Kawal Pilkada 2024: Laporkan ASN yang Tak Netral!
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!
-
Libur Nataru Makin Lancar! Tol Sibanceh Seksi 1 Dibuka Fungsional 25 Km
-
Pilkada 2024 Aceh Barat Daya Memanas? Dandim: Cuma di Media Sosial!
-
Soal Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya: Potret Amburadulnya Kinerja Edy Rahmayadi