SuaraSumut.id - Seorang pria di Medan tewas tertabrak kereta api di Jalan Thamrin, Kecamatan Medan Kota, Rabu (14/9/2021). Diketahui korban bernama Daniel Hutagalung (28).
Babinsa Koramil 0201-04/MK Sertu H. Sirait mengatakan, insiden terjadi sekitar pukul 04.30 WIB. Korban disebut tinggal tak jauh dari lokasi kejadian.
"Dia semacam gelandangan gitu, tidak tau kenapa tiba-tiba udah terseret kereta api sejauh 50 meter," katanya, melansir digtara.com--jaringan suara.com.
Korban ditemukan tewas dengan kondisi mengenaskan. Kaki dan isi kepala korban sudah tercecer di sekitar lokasi.
"Saat kejadian sepi, jadi saya sama beberapa warga di sini mengevakuasi korban ke pinggir, karena posisinya masih berada ditengah rel kereta," ujarnya.
Sekitar pukul 09.30 Wib ambulancs tiba di lokasi, dan jasad korban dibawa ke rumah sakit untuk pemeriksaan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Akhir Pelarian Pelaku Perampokan Dua Toko Emas di Medan, Tewas Ditembak Polisi
-
Muncul Desas-desus Taliban Alami Perpecahan, Wakil PM Dikabarkan Tewas Ditembak
-
Heboh Petani Ditemukan Tewas di Rangkasbitung Lebak, Terseret Arus Banjir Saat Cek Sawah
-
Dikira Odol, Wanita Ini Tewas Setelah Menggosok Gigi dengan Racun Tikus
-
Mengerikan! Salip Samping Kiri Truk, Pengendara Motor Tewas Terlindas di Cianjur
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana