SuaraSumut.id - Komite Olahraga Nasional (KONI) berharap agar PON Aceh-Sumut tetap digelar sesuai jadwal, yaitu tahun 2024.
"Kita berharap agar PON Aceh-Sumut tetap digelar sesuai jadwal dan tidak bergeser," kata Ketua KONI Provinsi Aceh, Muzakir Manaf, melansir Antara, Minggu (3/10/2021).
Sebelumnya, ia menegaskan dalam ajang PON Papua kali ini, KONI Aceh tetap menargetkan perolehan 15 medali emas dari berbagai cabang olahraga yang diikuti.
"Minimal 13 medali dan maksimal 15 medali," katanya.
Baca Juga: Cetak Gol ke Gawang Barcelona, Selebrasi Suarez Sindir Ronald Koeman?
Pada PON di Jawa Barat tahun 2016, kontingen Aceh berhasil meraih delapan medali emas dari sejumlah cabang olahraga yang diikuti.
Target 15 medali emas itu merupakan harapan dari KONI Aceh agar sejumlah atlet asal Aceh bisa berusaha maksimal.
Sehingga nantinya diharapkan akan mengharumkan nama daerah dengan julukan ‘Serambi Mekkah’ di ajang bergengsi tersebut.
Untuk bisa meraih medali emas pada ajang olahraga lima tahunan tersebut, KONI Aceh turut memberangkatkan sebanyak 200 orang atlet ke Papua.
“Kami bertekad untuk memajukan cabang olahraga di Aceh hingga bisa bekompetisi dan berpretasi di nasional," tukasnya.
Baca Juga: Lebak Genjot PAD dari Perhubungan Darat Sampai Rp 1,5 Miliar Tahun 2021
Berita Terkait
-
Pilkada 2024 Jatuh pada Rabu Pon, Netizen Kaitkan dengan 'Klenik' Jokowi: Apa Asal-usulnya?
-
Tanggal Pilkada 2024 Dikaitkan Keyakinan Klenik Jokowi: Lagi-lagi Rabu Pon
-
Kejurnas KONI Cup: CR Taekwondo Rebut 14 Emas dan 31 Perak
-
Gara-gara Edy Rahmayadi, PON Sumut Nyaris Jadi Bencana Besar
-
Indonesia Raih 3 Emas dan 2 Perak di Piala Dunia Woodball 2024
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap