SuaraSumut.id - Dorce Gamalama beberapa waktu lalu dilarikan ke rumah sakit dan sempat dikabarkan tak sadarkan diri.
Kini, kondisi kesehatan Dorce Gamalama berangsur membaik membaik. Artis senior tersebut sudah tidak lagi memakai alat bantu kateter.
Dorce juga sudah bisa berkomunikasi dengan lancar. Dia bahkan bersikeras ingin pulang ke rumah.
Hetty Sunjaya, kerabat dekat menyebut Dorce Gamalama sudah kembali cerewet seperti biasanya.
"Malah dia pengin pulang malahan, pengin buru-buru pulang," kata Hetty Sunjaya saat dikonfimasi MataMata.com via telepon, Minggu (10/10/2021).
"Dia bilang 'Sudah ah pengin pulang, kan gue dah sehat' gitu," imbuhnya.
Kendati begitu, dokter dengan tegas tak memberikan izin pulang sebelum kondisinya pulih sepenuhnya. Sehingga, sementara ini Dorce Gamalam akan tetap dirawat inap di rumah sakit.
"Tapi kan tetep aja, dokter belum mengizinkan," tuturnya.
Sebelumnya, Dorce Gamalama akan dipindahkan ke ruangan rawat inap dari ruang Intensive Care Unit (ICU). Hal itu menyusul kondisi Dorce yang berangsur membaik.
Bunda Dorce, sapaan akrabnya kini tak lagi memakai alat bantu kateter. Kondisinya sudah jauh lebih baik dan bisa dikatakan telah normal.
Seperti diketahui, Dorce Gamalama dilarikan ke rumah sakit Primaya, kota Bekasi, Jawa barat pada kamis (7/10/2021).
Dia sempat dirawat beberapa hari di rumah sakit. Lantaran kondisinya membaik, Dorce Gamalama diperbolehkan pulang pada Rabu (6/10/2021).
Tapi nyatanya, tiba di rumah kondisi Dorce Gamalama malah memburuk. Untuk itu, keluarga membawanya lagi ke rumah sakit.
Berita Terkait
-
Sayang Banget, Rumah Dorce Gamalama Cuma Laku Rp430 Juta dari Harga Rp2 Miliar Demi Bayar Utang
-
Kebangetan, Utang Almarhum Dorce Gamalama Belum Dibayar Anak Angkat Meski Rumah Warisan Terjual
-
Niatnya Jadi Museum, Rumah Dorce Gamalama Dijual Anak Angkat dengan Harga Murah
-
Kaleidoskop 2022: Mulai Ratu Elizabeth II Mangkat Hingga Rahul Bajaj, Obituari Para Tokoh Otomotif
-
Hotman Paris Siap Bantu Kakak Dorce Gamalama Urus Warisan, Gratis!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan