SuaraSumut.id - Praktik perjudian masih terjadi di Sumatera Utara. Ini terbukti setelah Polresta Deli Serdang menangkap M (32), warga Desa Buntu Bedimbar, Kecamatan Tanjung Morawa, Deli Serdang.
Oknum honorer di salah satu dinas di Kota Medan ini nyambi menjadi agen togel online. Ia ditangkap pada Jumat (15/10/2021) malam.
Kasat Reskrim Polresta Deli Serdang Muhammad Firdaus mengatakan, awalnya petugas mendapat laporan adanya praktik judi online. Dari laporan itu petugas melakukan penyelidikan dan memangkap M.
"Dari lokasi disita barang bukti dua buah buku tulis berisi nomor pesanan angka, uang Rp 65.000, ponsel, dan akun saldo Rp 500.000," katanya, melansir Antara, Sabtu (16/10/2021).
Baca Juga: Sudah Dandan Cantik ke Kondangan, Penyanyi Ini Nyesel Pas Tahu Tempatnya
Saat diinterogasi, M mengaku sudah dua minggu menjadi agen togel online di tempat tinggalnya. Pemain yang memasang merupakan penduduk setempat.
"M diketahui berstatus honorer di salah satu dinas di Kota Medan," katanya.
Ia dipersangkakan dengan Pasal 303 KUHPidana dengan ancaman empat tahun penjara.
Berita Terkait
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Hadir di Agenda Royal Sedayu, BRI Berikan Tips Agar Bisa Beli Rumah di Usia Muda
-
Jumlah Pemain Judi Online RI Tembus 8,8 Juta: 97 Ribu TNI/Polri, 80 Ribu Anak di Bawah Umur
-
Anak Usia 11-19 Tahun Terlibat Judi Online Senilai Rp293,4 Miliar, Pemerintah Bentuk Satgas Pemberantasan
-
Dana Kampanye Pilkada DKI dari Judi Online? Bawaslu Didesak Usut Tuntas
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
4 Orang Tewas Dalam Banjir Bandang di Sibolangit, 2 Masih Hilang
-
Kembali Pimpin Medan usai Kampanye Pilgub Sumut, Bobby Nasution Resmikan 60 Bus Listrik
-
Longsor di Karo Sumut, 10 Orang Hilang
-
Banjir dan Tanah Longsor Terjang 5 Lokasi di Sumut, 10 Orang Tewas
-
Longsor Terjang Padang Lawas Sumut, 4 Orang Meninggal