SuaraSumut.id - Wali Kota Medan Bobby Nasution berjanji akan melengkapi fasilitas olahraga untuk mewujudkan Medan sebagai kota atlet.
"Ini bentuk 'support' kami mendukung olahraga di Kota Medan, agar semua atlet kita memiliki rumah untuk berkumpul dan berlatih," kata Bobby, melansir Antara, Minggu (7/11/2021).
Bobby mengatakan, berbagai fasilitas olahraga akan disiapkan Pemkot Medan sebagai penunjang setiap cabang olahraga (cabor) untuk berlatih.
Bobby juga mengapresiasi para atlet yang bertanding dalam kejuaraan sembilan cabang olahraga tingkat Kota Medan memperebutkan Piala Wali Kota Medan di Gelanggang Remaja.
Pasalnya, hanya melalui kejuaraan ini akan ditempa mental berjuang para atlet dan nanti dapat di terapkan dalam kehidupan bermasyarakat.
"Mental atlet berbeda dari orang biasanya, karena atlet memiliki mental yang kuat. Mental mereka ditempa di lapangan, dan itu sangat berguna dalam kehidupan bermasyarakat," kata Bobby.
Ketua KONI Kota Medan, Eddy H Sibarani mengaku kejuaraan sembilan cabang olahraga se-Kota Medan itu di antaranya pencak silat, karate, sepak bola, catur, wushu dan biliar.
Dari sembilan cabang olahraga tersebut, ada 1.780 atlet siap bersaing menjadi juara dan diharapkan melahirkan atlet-atlet terbaik Kota Medan.
"Kejuaraan ini wadah seleksi tim Kota Medan untuk mengikuti pekan olahraga Provinsi Sumut 2022," tukasnya.
Baca Juga: PDIP Targetkan Raih Separuh Kursi DPRD Jateng di 2024, Ini Perhitungannya
Berita Terkait
-
Fasilitas Olahraga dan Umum Banyak yang Rusak: Kek Ginilah Medan!
-
Menpora Ingatkan Pemda untuk Siapkan Rencana Pengelolaan Fasilitas Olahraga Pasca PON
-
PON XX Papua 2021, Siap Torehkan Prestasi di Fasilitas Olahraga Berstandar Internasional
-
Kewenangan Pengelolaan Fasilitas Olahraga di Medan Diserahkan ke Dispora
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional