SuaraSumut.id - Wali Kota Medan Bobby Nasution berjanji akan melengkapi fasilitas olahraga untuk mewujudkan Medan sebagai kota atlet.
"Ini bentuk 'support' kami mendukung olahraga di Kota Medan, agar semua atlet kita memiliki rumah untuk berkumpul dan berlatih," kata Bobby, melansir Antara, Minggu (7/11/2021).
Bobby mengatakan, berbagai fasilitas olahraga akan disiapkan Pemkot Medan sebagai penunjang setiap cabang olahraga (cabor) untuk berlatih.
Bobby juga mengapresiasi para atlet yang bertanding dalam kejuaraan sembilan cabang olahraga tingkat Kota Medan memperebutkan Piala Wali Kota Medan di Gelanggang Remaja.
Baca Juga: PDIP Targetkan Raih Separuh Kursi DPRD Jateng di 2024, Ini Perhitungannya
Pasalnya, hanya melalui kejuaraan ini akan ditempa mental berjuang para atlet dan nanti dapat di terapkan dalam kehidupan bermasyarakat.
"Mental atlet berbeda dari orang biasanya, karena atlet memiliki mental yang kuat. Mental mereka ditempa di lapangan, dan itu sangat berguna dalam kehidupan bermasyarakat," kata Bobby.
Ketua KONI Kota Medan, Eddy H Sibarani mengaku kejuaraan sembilan cabang olahraga se-Kota Medan itu di antaranya pencak silat, karate, sepak bola, catur, wushu dan biliar.
Dari sembilan cabang olahraga tersebut, ada 1.780 atlet siap bersaing menjadi juara dan diharapkan melahirkan atlet-atlet terbaik Kota Medan.
"Kejuaraan ini wadah seleksi tim Kota Medan untuk mengikuti pekan olahraga Provinsi Sumut 2022," tukasnya.
Baca Juga: Terungkap! Jenderal Andika Perkasa Ternyata Mualaf Sejak Menikah
Berita Terkait
-
Bobby-Surya Gelar Kampanye Akbar di Medan Sabtu Ini, Ajak Masyarakat Riang Gembira
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Soal Situs Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya Ditegur Penasihat Hukum Edy Rahmayadi
-
Spanduk 'Tangkap dan Penjarakan Pelaku Perusakan Benteng Putri Hijau' Muncul di Medan
-
Vanessa Nabila Kalah Saing, Clara Wirianda Punya Pendidikan Lebih Mentereng
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan
-
Relawan Lentera Kasih Gelar Diskusi Quo Vadis Pembangunan Sumatera Utara
-
Bagaimana Membedakan AirPods Pro Palsu? Inilah 5 Cara yang Bisa Kamu Ketahui
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya