SuaraSumut.id - BPDB Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut), mengomentari persoalan banjir dan keterlambatan bantuan terhadap warga. Pihak BPBD mengklaim hal itu terjadi terjadi karena kesalahan pihak kelurahan dan masyarakat itu sendiri.
Pernyataan itu disampaikan Kepala BPBD Tebingtinggi Wahit Sitorus pada Senin (22/11/2021.
"Keterlambatan pengiriman bantuan karena kesalahan pihak kelurahan yang lambat mengirimkan data,” tegasnya, dikutip dari Digtara.com - jaringan Suara.com.
Menurutnya, persoalan banjir yang kerap terjadi juga diduga dipicu akibat tidak berfungsinya bronjong dan tembok penahan banjir yang dibangun.
Wahit Sitorus menyalahkan masyarakat yang membuat aliran drainase sendiri.
“Dengan adanya drainase yang dibuat masyarakat sampai ke bibir sungai, apabila banjir, datang air langsung masuk dari drainase itu,” ujarnya.
Menurut Wahit, jumlah korban terdampak banjir hingga saat ini mencapai 3.686 Kepala Keluarga (KK) yang tersebar di lima kecamatan di Kota Tebingtinggi.
Sebelumnya, ribuan rumah di Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut), terendam banjir pada Minggu (21/11/2021). Banjir ini dipicu meluapnya aliran sungai Padang akibat hujan deras sejak Sabtu (20/11/2021).
Rumah-rumah yang terendam banjir itu tersebar di lima kecamatan. Masing-masing, Kecamatan Tebing Tinggi Kota, Rambutan, Bajenis, Padang Hulu dan Padang Hilir.
Baca Juga: Sungai Padang Meluap, Ratusan Rumah di Tebing Tinggi Terendam Banjir
Kawasan terparah terendam banjir berada di Kelurahan Sri Padang Kecamatan Rambutan, serta Kelurahan Badak Bejuang dan Kelurahan Bandar Utama di Kecamatan Tebing Tinggi Kota dan Bajenis dengan ketinggian air mencapai 50 - 70 sentimeter.
Berita Terkait
-
Setelah Istri Viral di Tiktok Pamer Uang Segepok, Kapolres Tebing Tinggi Dicopot
-
Ini Alasan Kapolres Tebing Tinggi Dicopot dari Jabatannya
-
Gara-Gara Istri Pamer Uang Gepokan, AKBP Agus Sugiyarso Dicopot!
-
Kapolres Tebing Tinggi yang Istrinya Pamer Duit di Medsos Dicopot!
-
Kabar Baik, 35 Kelurahan di Tebing Tinggi Sumut Zona Hijau Covid-19
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana