SuaraSumut.id - Kejari Binjai resmi mehanan Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Binjai, berinisial Sy. Ia ditahan usai menjalani pemeriksaan sebagai tersangka terkait dugaan korupsi pengadaan CCTV di dinas tersebut, Kamis (9/12/2021).
"Iya benar, yang bersangkutan (Sy) telah ditahan," kata Kasi Intel Kejari Binjai, Muhammad Harris saat dikonfirmasi SuaraSumut.id, Kamis (9/12/2021) malam.
Ia menjelaskan, penahanan terhadap Sy terhitung mulai 9 hingga 28 Desember 2021. Sebelum ditahan, kata Harris, tersangka menjalani swab dan hasilnya negatif (Covid-19.
"Usai diperiksa penyidik melakukan penahanan. Ditahan hingga 20 hari ke depan," jelasnya.
Diketahui, Kejari Binjai menetapkan tiga orang menjadi tersangka dugaan korupsi di Dishub Binjai. Ketiganya adalah Kadishub Binjai Sy selaku Pengguna Anggaran (PA).
Kemudian, JA selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), dan C (keduanya belum ditahan).
Dugaan korupsi terdiri dari 4 kegiatan dengan anggaran Rp 776.941.000 pada 2019, yang salah satunya pengadaan CCTV. Dugaan korupsi itu akhirnya tercium penyidik Kejari Binjai.
Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sumut memperkirakan negara mengalami kerugian sebesar Rp 388 juta lebih.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Link Live Streaming Liga Champions: Atalanta vs Villarreal
Tag
Berita Terkait
-
Eks Bendahara DPRD Jadi Tersangka Korupsi Pemeliharaan Kendaraan Dinas
-
Pukat UGM: Kinerja Penindakan dan Pencegahan Korupsi oleh KPK Buruk
-
Dua ASN Ditetapkan Tersangka Korupsi di Sekwan PALI, Belum Ditahan
-
Kades di Riau Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Tilap Duit Rp 800 Juta
-
Telusuri Aliran Uang Korupsi Mantan Gubernur Jambi, KPK Periksa Mantan Istri Zumi Zola
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini