SuaraSumut.id - Satu jasad penumpang mobil yang masuk jurang di perbatasan Aceh-Sumut, ditemukan pada Senin (18/12/2021) sore. Korban diketahui bernama Khairumi (22).
"Jasad korban ditemkan di Desa Sikelang, Kecamatan Penanggalan yang berjarak sekitar 25 Km dari LKP," kata Humas Kantor SAR Medan, Sariman Sitorus, Selasa (14/12/2021).
Korban kemudian dievakuasi dan dibawa ke RSUD Subulussalam guna identifikasi serta diserahkan kepada pihak keluarga dan dibawa kerumah duka.
Sariman menjelaskan, tim rescuer kantor SAR Medan kembali melanjutkan pencarian terhadap para korban dengan tambahan kekuatan personel dari Pos SAR Kutacane.
Baca Juga: Viral, Ini Wajah Maling Yang Gondol Emas dan MacBook di Rumah Selebgram di Depok
"Pencarian hari ini dilakukan dengan menuruni tebing sungai menggunakan tali dengan teknik lowring," tukasnya.
Diketahui, mobil dengan membawa penumpang diduga enam orang masuk jurang di Sungai Lae Kombih, tepatnya di Dusun Buluh Didi, Desa Tanjung Mulia, Pakpak Barat, pada Minggu (12/12/2021).
Mobil yang dikemudikan Arman (50) berangkat dari arah Subulussalam menuju Medan. Setibanya di lokasi, sopir diduga mengantuk sehingga mobil yang dikemudikannya oleng ke kanan jalan dan masuk jurang.
Adapun data sementara penumpang, yaitu Tata Agusnianti (22), Khairumi (22), Fitri Elfirati (26), Arman Yusuf, Sudarsih (68), dan Masdi (49). Mereka merupakan warga Aceh Barat.
Baca Juga: 4 Potret Adu Mewah Rumah Pemain Ikatan Cinta, Amanda Manopo Gaya Korea
Berita Terkait
-
Cegah Politik Uang, Relawan Bobby-Surya Patroli Semua TPS di Sumut
-
Aturan Kendaraan Berat Masuk Wilayah Kota dan Jam Operasional
-
Bukan Rem Blong, Kecelakaan Truk Tabrak 8 Kendaraan Tewaskan 2 Orang di Slipi karena Sopir Ngantuk
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
-
Calvin Verdonk Melengos ketika Ayahnya yang Dari Aceh Dibahas, Ada Apa?
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Ibu di Medan Polisikan Anak Kandung karena Sering Diancam Parang, Pelaku Ditangkap
-
Tim Edy-Hasan Datangi Majelis Wali Amanat USU, Desak Periksa Rektor Muryanto Diduga Cawe-cawe
-
Manfaat Laptop AI Tipis ASUS Zenbook S 14 OLED
-
Longsor Tutupi Badan Jalan Penghubung Desa di Karo, Lalu Lintas Sempat Terhenti
-
Truk Hilang Kendali di Lampu Merah Slipi, Satu Tewas