Benda Mirip Tank Ditemukan Mengapung di Perairan Bintan. [ANTARA]
SuaraSumut.id - Sebuah benda misterius mirip tank (kendaraan tempur) ditemukan mengapung di perairan Pulau Cempedak, Kabupaten Bintan, Kepri.
Benda mirip tank tersebut ditemukan oleh nelayan, pada Senin (27/12/2021).
Kapolsek Bintan Timur AKP Suardi melalui pesan singkat WhatsApp membenarkan penemuan tersebut.
"Iya, memang betul," kata, melansir Antara.
Tim gabungan sedang berupaya menarik benda itu ke POS TNI AL Kijang untuk diselidiki.
Belum dapat dipastikan apakah benda yang ditemukan itu benar-benar tank atau bukan.
Berita Terkait
-
Penemuan Mayat Pria di Selokan Bojong Rangkas Bikin Geger Warga Ciampea
-
Heboh Penemuan Mayat Tanpa Kepala di Pulau Masalembu
-
Penemuan Jenazah di Kali Cengkareng, Polisi: Warga yang Kehilangan Keluarga Mohon Melapor
-
Penemuan EWS Tsunami di Pantai Baron, BMKG : Itu Alat Milik Amerika yang Hilang Sejak 2015
-
Heboh Penemuan Karangka Bocah di Pantai Sumenep
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?