SuaraSumut.id - Seorang warga negara asing (WNA) asal Irlandia Utara, berinisial JIA (60), terindikasi varian Omicron (B.1.1.529). JIA menjalani isolasi di Rumah Sakit Royal Prima, Kota Medan.
Pihak Dinkes Sumut masih menunggu hasil Whole Genome Sequencing' (WGS) dari Balitbangkes Kemenkes RI.
Hal tersebut dikatakan Sekretaris Dinas Kesehatan Sumut dr Aris Yudhariansyah, melansir Antara, Rabu (5/1/2022).
"Kita belum bisa memastikan itu varian Omicron, karena ada pemeriksaan lagi. Yang pasti dia terkonfirmasi Covid-19," kata Aris.
Aris mengaku, JIA tiba di Kota Medan pada Rabu (5/1/2022). Sebelumnya JIA melakukan perjalanan dari Negara Belgia, Singapura, Jakarta lalu ke Kota Medan.
"Tanggal 4 Januari dia positif di Singapura. Kemarin masuk ke Medan diperiksa lagi ternyata positif juga," katanya.
Baca Juga: Cara Mandi Wajib yang Benar Agar Kembali Suci Berdasarkan Surah Al Maidah Ayat 6
JIA sempat dikarantina di KKP Bandara Kualanamu, Deli Serdang, kemudian dipindahkan ke Rumah Sakit Royal Prima Medan.
"Jika dari luar negeri bergejala atau tidak bergejala kita masukkan rumah sakit," tukasnya.
Berita Terkait
-
Nyoblos Didampingi Keluarga, Edy Rahmayadi: Aku Pilih Nomor 1
-
Cegah Politik Uang, Relawan Bobby-Surya Patroli Semua TPS di Sumut
-
Misteri Kematian Rico Pasaribu Terkuak? Sidang Perdana Besok, Peran Koptu HB Jadi Sorotan
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap