SuaraSumut.id - Polres Kabupaten Aceh Jaya bersama Dinas Kesehatan menyatakan terus berupaya mempercepat vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6 -11 tahun dengan meminta persetujuan orang tua di sekolah-sekolah.
“Kami dari Polres sudah memulai penyuluhan terhadap orang tua mulai dari awal Januari 2022 ini dengan menurunkan tim bimbingan masyarakat Polres di sekolah-sekolah,” kata Kabagops Polres Aceh Jaya, Kompol Asyari Hendri dalam pernyataannya, Jumat (28/1/2022).
Ia menjelaskan penyuntikan vaksin akan dilaksanakan setelah adanya persetujuan dari pada orang tua siswa. Saat ini sudah 884 anak yang telah dilakukan penyuntikan vaksin Covid-19 dari target 10.772 anak di Kabupaten Aceh Jaya.
Ia berharap kepada pihak Dinas Pendidikan untuk segera mengimbau kepada setiap kepala sekolah untuk memanggil setiap orang tua yang umur 6-11 tahun untuk mengambil formulir pendaftaran penyuntikan vaksin Covid-19.
“Kami targetkan Maret 2022 ini, vaksinasi anak-anak mencapai 100 persen,” tutur Asyari. (Antara)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja