SuaraSumut.id - Presiden Jokowi berbincang Wali Kota Medan Bobby Nasution dan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, sebelum melakukan kunjungan kerja hari ketiga di Sumatera Utara.
Jokowi diagendakan meninjau kampung jeruk hingga meresmikan jalan tol Binjai-Stabat, Jumat (4/2/2022).
Melansir situs Setkab.go.id, Jokowi lepas landas dengan menggunakan Helikopter Super Puma TNI AU dari Pangkalan Udara Soewondo, Kota Medan.
Setibanya di Desa Kutambelin, Liang Melas Datas, Kabupaten Karo, Presiden Jokowi bersama rombongan langsung menuju kampung jeruk untuk melakukan peninjauan jalan sekaligus berdialog dengan para petani jeruk.
Baca Juga: Guru Baik Hati, Jumat Berkah Traktir Makan Murid Sekelas, Warganet Terharu: Sehat Terus Pak
Jokowi akan melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Langkat dengan menggunakan Helikopter Super Puma TNI AU.
Di Kabupaten Langkat, Presiden Jokowi akan meresmikan Jalan Tol Binjai-Stabat yang digelar di Gerbang Tol Stabat, Kecamatan Stabat.
Jokowi juga akan menyerahkan bantuan langsung tunai kepada para pedagang yang ada di Pasar Kebun Lada, Kota Binjai.
Usai melaksanakan ibadah salat Jumat di masjid sekitar Kota Binjai, Jokowi dan rombongan akan langsung menuju ke Pangkalan Udara Soewondo, Kota Medan, untuk lepas landas menuju Jakarta dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1.
Wali Kota Medan, Bobby Nasution mengucapkan terima kasih kepada Presiden Joko Widodo yang telah berkunjung ke Medan.
Baca Juga: Profil Listy Chan Mantan Ericko Lim: Dulu Dituding Pelakor, Kini Diselingkuhi
"Kami segenap jajaran Pemkot Medan dan warga Medan mengucapkan terima kasih kepada Bapak Presiden Joko Widodo beserta rombongan yang telah berkunjung ke kota Medan," tulisnya dalam akun Instagram @bobbynst.
"Suatu kehormatan bagi kami mendapat kunjungan dari bapak, semoga bapak selalu sehat dan senantiasa diberikan keberkahan oleh Allah SWT," tulisnya.
Berita Terkait
-
Blak-blakan Hasto Sebut Keterlibatan Partai Coklat di Pilkada Sumut: Jangan karena Menantu Jokowi, Segala Cara Dipakai
-
Hasto Sebut Partai Coklat Masif Bergerak di Pilgub Sumut: Kami Sangat Khawatir dengan Pak Edy Rahmayadi
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Bobby-Surya Gelar Kampanye Akbar di Medan Sabtu Ini, Ajak Masyarakat Riang Gembira
-
Gerindra Sebut Istri Edy Rahmayadi Pernah Polisikan Kader PDIP Terkait Benteng Putri Hijau
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terkini
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024
-
4 Korban Hilang saat Longsor di Karo Ditemukan Meninggal Dunia