SuaraSumut.id - Seorang warga di Sumatera Utara (Sumut), berinisial S (42) harus dirawat di RSUP Adam Malik. Pasalnya, tubuhnya mengalami pembengkakan diduga setelah divaksin Covid-19.
Informasi yang dihimpun, Minggu (6/2/2022), S disebut divaksin Covid-19 pada Desember 2021. Namun dua hari setelah divaksin S menggigil, dan oleh keluarga dibawa ke klinik.
Setelah tiga hari menjalani perawatan S dibawa pulang dan menjalani pengobatan alternatif.
Singkat cerita, kondisi S diduga semakin parah sehingga dibawa ke RSUP Adam Malik Medan. Kekinian S masih diwarat di rumah sakit tersebut.
Baca Juga: Gagal Terlaksana, Expo Bontang City Bersinar 2022 Ditunda Karena Covid-19 Melonjak di Kota Taman
Humas RSUP Haji Adam Malik Rosario Dorothy Simanjuntak membenarkan bahwa S tengah mendapatkan perawatan di ICU.
"Ada, sedang dirawat di ICU. Saat ini informasinya itu dulu yang bisa saya info," katanya.
Sementara itu, Kadis Kesehatan Batubara drg Wahid Khusyairi MM mengatakan, akan memanggil pihak terkait dengan peristiwa itu.
"Terima kasih infonya, saya akan panggil semua pihak terkait ya," tukasnya.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Wakil Bupati Sanggau Yohanes Ontot: Kontribusi Muhammadiyah Sangat Luar Biasa
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Viral Ayah di Padangsidimpuan Minta Bantuan Prabowo, Anaknya Jadi Tersangka Gegara Terima Video Asusila
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
5 Lowongan Kerja Pabrik Medan Terbaru: Cek Posisi dan Kualifikasinya!
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Gara-gara Promosikan Judi Online, Selebgram di Medan Ditangkap
-
Kesal Tak Diberi Uang Buat Naik Gunung Jadi Motif Pelaku Bunuh Wanita Pemilik Kos di Medan
-
Kepri Menarik Pendatang, Sumut Penyumbang Terbesar
-
Bobby Nasution Dicegat Warga saat Melintas di Simalungun, Ada Apa?
-
Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Akhirnya Diringkus