SuaraSumut.id - Material longsor menimbun akses jalan penghubung Kecamatan Siborongborong menuju Kecamatan Sipahutar, tepatnya di Dusun Urat Ni Huta, Desa Huta Bulu. Akibatnya, jalur lalu lintas di sana lumpuh 10 jam.
Demikian dikatakan Kasi Humas Polres Tapanuli Utara (Taput), Sumatera Utara (Sumut), Aiptu Walpon Barimbing, melansir Antara, Selasa (15/3/2022).
"Jalur lalu lintas sempat lumpuh 10 jam. Saat ini jalur sudah bisa dilalui dengan menerapkan sistem buka tutup," katanya.
Ia mengatakan, longsor yang menimbun badan jalan sepanjang 30 meter terjadi sekira pukul 02.30 WIB.
Baca Juga: Menjadi Ibu Rumah Tangga yang Produktif Bersama Yoursay
"Hujan deras yang mengguyur sejumlah wilayah di Taput dinilai menjadi
penyebab terjadinya longsor," katanya.
Arus air yang menggerus dinding tebing perbukitan mengakibatkan guguran tanah dan material lainnya hinggaa menimbun keseluruhan badan jalan.
"Sepanjang 30 meter badan jalan tertimbun dengan ketinggian tanah satu meter. Saat ini alat berat masih bekerja di lokasi untuk melakukan penanggulangan," katanya.
Sekira satu jam lalu kondisi jalan sudah mulai bisa dilalui kendaraan dengan sistim buka tutup satu arah.
"Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. Petugas masih berjaga-jaga di lokasi untuk mengatur kelancaran lalu lintas," tukasnya.
Baca Juga: Ardhito Pramono Jalani Rehabilitasi, Kasus Narkotika Dihentikan Polisi
Berita Terkait
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Macet Bikin Rugi Rp 62 Triliun, Begini Cara Polri Urai Kemacetan di Jakarta
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Apakah Kota Ini Jadi Inspirasi Dharma Pongrekun? Tak Ada Lampu Merah Sama Sekali
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan