SuaraSumut.id - Warga di Desa Teluk Panji, Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel), Sumatera Utara (Sumut), yang terdampak banjir mendapat bantuan sembako.
Sebanyak 60 paket sembako yang berisi beras, gula, kecap, dan susu ini diserahkan di Kantor Desa Teluk Panji, Senin (21/03/2022).
Penyerahan bantuan diwakili oleh Humas PT SMA, Linus Sinetor dan Asisten CSV Rifky Anandhika.
"Bantuan yang diberikan merupakan wujud kepedulian perusahaan terhadap masyarakat sekitar perusahaan. Semoga bantuan yang diberikan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat terdampak," katanya, dalam keterangan yang diterima, Rabu (23/3/2022).
Kepala Desa Teluk Panji, Irham Siregar mengucapkan terima kasih atas bantuan yang diberikan kepada masyarakat terdampak banjir.
Ia menjelaskan, hujan yang melanda dalam beberapa hari ini membuat naiknya sungai sehingga membanjiri perumahan di Desa Teluk Panji. Hal ini membuat aktivitas masyarakat terganggu.
"Semoga dengan bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat yang terdampak dan besar harapan kami hubungan baik yang terjalin ini terus berjalan," tukasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Banjir Melanda Tolitoli, 10 Rumah Warga Hanyut Bersama Isinya
-
Masyarakat Diminta Gunakan Energi Baru Terbarukan, Ternyata Bisa Mengurangi Banjir Rob, Ini Penjelasan Pengamat
-
Banjir di Kota Kendari Sampai Lutut Orang Dewasa, Puluhan Rumah Terendam
-
Jember Masih Berpotensi Hujan Deras, Masyarakat Diimbau Waspadai Banjir dan Longsor
-
Imbas Sungai Bontang Meluap, 6 RT di Kelurahan Guntung Terdampak Banjir
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat