SuaraSumut.id - Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Medan terus mengidentifikasi berbagai permasalahan yang terjadi seluruh drainase, termasuk normalisasi. Hal itu dilakukan guna mengatasi persoalan banjir di Medan.
Sekretaris Dinas PU Kota Medan, Mardian Habibi Gultom mengatakan, dalam mengidentifikasi pihaknya bekerja sama dengan akademisi.
"Selain itu, semua unit pelaksana teknis (UPT) bergerak cari tahu titik banjir akibat drainase," katanya, melansir Antara, Minggu (27/3/2022).
Seperti drainase Medan Urban Development Project (MUDP) di Kecamatan Medan Denai, kata Mardian, akibat tumpukan sendimen mencapai 80 persen yang menjadi salah satu pemicu terjadi banjir.
"Kita juga melakukan pengorekan drainase di Kecamatan Medan Belawan, perbaikan subdrain di Jalan Balai Kota untuk meminimalisir terjadi banjir ketika hujan deras turun," katanya.
Pihaknya menormalisasi sendimen di 21 kecamatan hingga Februari 2022. Kepala Dinas PU Kota Medan juga telah menerbitkan surat edaran kepada seluruh kepala bidang, terutama jalan, drainase dan jasa konstruksi agar siap siaga posko banjir setiap UPT.
"Jika terjadi hujan lebat, semua kepala bidang, sub koordinator dan kepala UPT harus turun ke lapangan mengidentifikasi pemicu banjir," tukasnya.
Berita Terkait
-
Viral Pria Borong Dagangan Kakek Penjual Sayur di Pinggir Jalan, Banjir Apresiasi Publik
-
Santuy Banget, Pemuda Ini Asyik Main HP Meski Ada Banjir Bandang di Sebelahnya
-
Diguyur Rp 4,6 Miliar, Jembatan Rusunawa Api-api Diklaim Bisa Dilalui Tronton dan Atasi Banjir
-
Rara Pawang Hujan Klaim 'Langit itu Milik Rara', Banjir Reaksi Kocak Warganet
-
VIRAL! Video Jalanan dan Situasi di Kota Sangatta Usai Air Bah: Banjir Surut Terbitlah Sampah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati