SuaraSumut.id - Seorang wanita di Kecamatan Bandar Pasir Mandoge, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara (Sumut), ditemukan tewas bersimbah darah, Kamis (31/3/2022). Korban bernama Orlide (54) ditemukan dalam posisi telentang di ruang tamu rumahnya.
Informasi yang dihimpun, korban ditemukan sekitar 04.30 WIB. Saat kejadian korban berada di rumah bersama dua orang anaknya.
Di lokasi kejadian ditemukan sarung senjata tajam yang berlumuran darah. Diduga setelah melakukan pembunuhan, pelaku kabur dari jendela.
Kapolres Asahan AKBP Putu Yudha Prawira mengatakan, petugas yang mendapat laporan turun ke lokasi dan melakukan olah TKP.
"Kasus ini masih kita selidiki," katanya.
Putu mengatakan, jasad korban dibawa ke rumah sakit untuk dilakukan visum.
"Mohon doanya agar pelaku segera tertangkap," tandasnya.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Seorang Pelaku Pemerkosa Gadis di Bukittinggi Diciduk di Padang, 2 Rekannya Masih Buron
Berita Terkait
-
Geger! Warga Kalanganyar Lebak Ditemukan Tewas Terbujur Kaku di Kamar Dengan Wajah Gosong
-
Dua Truk Tabrakan di Tol Kalianda, Satu Orang Tewas dan Satu Tak Sadarkan Diri
-
Prajurit TNI dan Istri Tewas Diserang di Papua, Jari Anak Balitanya Ditebas saat Digendong
-
Usai 2 Marinir Gugur, Satu Prajurit TNI Tewas Ditembak OPM di Papua
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut