
SuaraSumut.id - Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) di Medan diterapkan sejak 26 Maret 2022. Sebanyak 2.191 pengendara tertangkap kamera melanggar lalu lintas.
"Mulai dari tanggal 26 Maret hingga 3 April 2022, ada 2.192 pelanggar yang tertangkap kamera," kata Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi, Selasa (5/4/2022).
Hadi mengatakan, ada 689 pelanggar sudah dinyatakan valid dalam proses ETLE. Sedangkan 710 perkara masih dalam proses terkirim.
"Para pengendara sudah mengakui setelah dikirim berkas dan bukti pelanggarannya. Selebihnya masih proses pendataan," ujar Hadi.
Baca Juga: Kemendag Awasi E-commerce yang Tak Beri Ruang Bagi Produk Dalam Negeri
Hadi mengatakan, pelanggar terbanyak adalah pengendara yang tidak memakai seat belt.
"Ada 618 yang tertangkap kamera tidak memakai sabuk pengaman," jelasnya.
Hadi menjelaskan, pelanggar yang menggunakan handphone saat mengendarai kendaraan sebanyak 42 perkara.
"Tidak menggunakan helm ada 37 ," katanya.
Hadi menambahkan, di Kota Medan masih satu titik lokasi ETLE yakni, di Jalan Balai Kota Medan.
Baca Juga: Timnas Bulutangkis Indonesia Siap tempur di Korea Open 2022 meski Belum 100 Persen Bugar
"Masih satu titik dan ada beberapa lokasi lain yang sedang dalam proses," tukasnya.
Berita Terkait
-
Bantah Isu Pecah Kongsi dengan Rico Waas, Bobby Nasution Salahkan OPD
-
Siapa Van de Parvert? Pemain Keturunan Medan-Jogja yang Dikontrak Ajax, Jadi Aset Indonesia!
-
Tak Jadi Hadiri Acara Pisah Sambut Walkot Medan, Sikap Bobby Nasution Tuai Sorotan: Ngambek?
-
Bobby Nasution Batal Hadiri Pisah Sambut Wali Kota Meski Telah Datang ke Balai Kota, Apa Sebabnya?
-
LBH Medan Minta Anggota TNI Terduga Pelaku Pembunuhan Remaja di Sumut Segera Ditahan Usai Jadi Tersangka
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
Terkini
-
Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi, Bobby Nasution: Bukan Gara-gara Kami
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau