SuaraSumut.id - BMKG menyebut ada 15 titik panas (hotspot) terpantau di sejumlah daerah di Sumatera Utara (Sumut).
Hal tersebut berdasarkan pantauan sensor modis melalui Satelit Tera, Aqua, SNPP, dan NOAA20.
Prakirawan BBMKG Wilayah I Medan Defri Mendoza mengatakan, ke-15 titik panas itu masing-masing terpantau di Kabupaten Madina lima titik, Nias Selatan 3 titik, Nias Utara dua titik.
"Padanglawas Utara 1 titik, Sibolga 1 titik dan Tapanuli Selatan 3 titik," katanya, melansir Antara, Rabu (6/4/2022).
Selain itu, cuaca pada siang berpotensi hujan ringan hingga sedang terjadi di wilayah Humbang Hasundutan, Simalungun, Toba.
Kemudian Tapanuli Utara, Labura, Labuhanbatu, Labusel, Karo, Langkat, Deli Serdang, Dairi, Pakpak Bharat, Asahan, dan sekitarnya.
"Malam hari berpotensi hujan ringan hingga sedang terjadi di wilayah Langkat, Dairi, Samosir, Asahan, Pakpak Bharat, Karo, Simalungun, Labura, Labuhanbatu, Labusel, Deli Serdang, Binjai, Medan, dan sekitarnya," ujarnya.
Suhu Udara 17.0-33.0 derajat Celcius, kelembapan udara 60-95 persen, angin berhembus dari Barat Daya-Barat Laut dengan kecepatan 10 – 30 km/jam.
Berita Terkait
-
BMKG Deteksi Delapan Titik Panas di Provinsi Kaltim, Lima Di Kutai Timur dan Tiga di Kutai Kartanegara
-
62 Titik Panas Terpantau di Sumatera Utara
-
10 Titik Panas Terpantau di Sumbar, Tersebar di 4 Daerah
-
BMKG Deteksi 4 Titik Panas di Bumi Mulawarman, BPBD di Masing-masing Daerah Langsung Diberi Warning
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
4 Cara Memilih Outfit yang Tepat Sesuai Warna Kulit
-
18 Sekolah Terdampak Bencana di Aceh Belajar di Tenda
-
Telkomsel Pulihkan Jaringan di Desa Pulo Gelime Aceh
-
Pengusaha Nasi Kuning Setubuhi Pekerja Wanita, Diancam Tak Digaji dan Dipaksa Tetap Kerja 15 Tahun
-
3 Pilihan Motor Matic yang Siap Hadapi Banjir