SuaraSumut.id - Video yang menunjukkan pedagang wanita baku pukul dengan petugas Satpol PP viral. Peristiwa disebut terjadi saat penertiban pedagang yang berjualan di trotoar jalan di Gunungsitoli, Sumatera Utara (Sumut).
Melansir digtara.com--jaringan suara.com, Minggu (10/4/2022), pedagang itu disebut tampak meninju wajah petugas Satpol PP wanita.
Keduanya saling menarik rambut dan baku pukul hingga harus dipisahkan petugas dan pedagang lainnya.
Insiden itu disebabkan karena pedagang tidak terima barang jualannya disita. Mereka diminta pindah ke halaman kantor UPT Binamarga Sumut yang tidak jauh dari lokasi tempat berjualan.
Baca Juga: Gokil! Mbappe Dan Neymar Sama-sama Hattrick, PSG Gulung Clermont 6-1
Situasi sempat riuh. Petugas Satpol PP melerai dan tetap menyita barang jualan pedagang.
Kepala Satpol PP Gunungsitoli Eka Kurniawan Harefa mengatakan, peristiwa terjadi saat petugas melakukan penertiban pekan lalu.
"Pedagang itu sempat melayangkan pukulan kepada salah satu petugas Satpol PP dan berakhir dengan aksi saling jambak. Mereka tidak rela dagangannya dibawa," katanya.
Ia mengaku, peristiwa seperti itu memang sering terjadi karena pedagang tidak terima ditertibkan.
"Mereka melanggar perda karena berdagang di atas trotoar jalan. Kami hanya menjalankan tugas dari atasan," tukasnya.
Baca Juga: Lansia di Konawe Selatan Dilarikan ke Rumah Sakit Usai Vaksinasi Covid-19
Berita Terkait
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
-
Segini Tarif Manggung NDX AKA: Viral Rendahkan Perempuan Saat Konser di UGM, Tuai Kecaman
-
'Sampah' APK Pilkada Jakarta Tembus 69.750, Spanduk Paslon Terbanyak Dicopot Satpol PP
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024