SuaraSumut.id - Seorang emak-emak datang ke toko grosir dan disebut mencuri telur. Aksinya terekam CCTV. Peristiwa terjadi di salah satu toko grosir di Jalan Klambir V, Kelurahan Tanjung Gusta, Medan Helvetia.
Dalam rekaman terlihat emak-emak menghampiri telur ayam yang dipajang di depan toko. Ia lalu mengambil dua papan telur tanpa sepengetahuan dari pemiliknya. Pemilik toko grosir bernama Remina mengatakan, peristiwa terjadi pada 12 April 2022.
Ia mengaku sudah sering terjadi pencurian di tokonya. Namum baru kali ini dirinya melihat pelakunya adalah perempuan.
"Ini yang ke tiga kalinya dan baru ini perempuan," katanya melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Selasa (19/4/2022).
Dari ciri-cirinya, kata Remina, para pelaku bukanlah warga sekitar.
"Bukan orang sini bang. Soalnya saya share juga di grup WhatsApp orang kampung sini tidak ada yang kenal," jelasnya.
Akibat peristiwa itu, Remina tidak meletakkan telur ayamnya lagi di tempat tersebut.
Dirinya juga menghimbau kepada pedagang agar lebih berhati-hati meletakkan barang dagangannya.
Baca Juga: Minta Uang Rp 20 Juta untuk Lunasi Utang, Emak-Emak Marah Dijadikan Konten oleh Baim Wong: Puas Mas?
Berita Terkait
-
Viral di Media Sosial, Lelaki Ini Punya Cara Jitu Agar Pasangan Tak Kalap Belanja di Mal Jelang Lebaran
-
Viral di Medsos Kawasaki Ninja Terbakar di By Pass IB Mantra, Ternyata Ini yang Terjadi
-
Viral! Diduga Tabrak Lari, Pengemudi Toyota Camry Kocar-kacir Dikejar Pemotor Di Gunung Sahari
-
Viral Puluhan PMI Terdampar di Turki tak Bisa Pulang ke Tanah Air: Tolong Pak Jokowi Kami Ingin Pulang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana