SuaraSumut.id - TNI AL menggagalkan transaksi 3 kg sabu di Tanjung Balai, Sumatera Utara (Sumut). Narkoba itu dibawa dari Malaysia melalui jalur laut.
Danlanal TBA, Letkol Laut (P) Aan Prana Tuah Sebayang mengatakan, penangkapan bermula dari laporan akan ada penyelundupan sabu dari Malaysia.
Narkoba itu transit di salah satu gudang kapal ikan milik R di Desa Sungai Nangka, Kabupaten Asahan.
"Anggota TNI AL kemudian berkoordinasi dengan Satnarkoba Polres Tanjungbalai terkait akan adanya transaksi narkoba," katanya, melansir Antara, Minggu (24/4/2022).
Petugas kemudian menangkap A (47) bersama di depan kedai kopi Kucai, di Jalan Sudirman, Tanjung Balai. Ia ditangkap bersama barang bukti 3 kg sabu.
Pelaku dan barang bukti sabu kemudian dibawa ke Dempomal untuk dimintai keterangan.
"Untuk proses lebih lanjut, pelaku barang bukti diserahkan kepada Satnarkoba Polres Tanjung Balai," tukasnya.
Berita Terkait
-
Malaysia Diminta Tak Tiru Strategi Timnas Indonesia di AFF 2024, Ada Apa?
-
Selain Dijebak Isa Zega, Lucinta Luna Dipaksa Ngaku oleh Oknum Polisi saat Terjebak Kasus Narkoba
-
Diam-diam Jaringan Fredy Pratama Masih Aktif Kirim Barang Haram ke Malaysia dan Indonesia
-
Peta Kekuatan 5 Negara Terkuat di Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Paling Berbahaya?
-
Profil Orang Tua Aisar Khaled Ternyata Bukan Sembarangan, Pantas Berani Incar Fuji
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Sumatera Utara Masih Dihantui Cuaca Ekstrem, Waspada Hujan Lebat dan Bencana!
-
Jalur Medan-Berastagi Dibuka untuk Evakuasi, Transportasi Umum Belum Bisa Lewat!
-
Guru Pedalaman Aceh Puji Kebijakan Presiden Prabowo Subianto Naikan Gaji Pendidik: Kabar yang Telah Lama Kami Nantikan!
-
10 Kecamatan di Medan Terendam Banjir, Ribuan Rumah Terdampak
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir