SuaraSumut.id - Atta Halilintar membelanjakan para asisten rumah tangga (ART) dan stafnya baju Lebaran. Tak tanggung-tanggung, Atta menggelontorkan uang mencapai Rp 100 juta.
Dalam video yang diunggah di kanal YouTube AH, terlihat Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengumpulkan semua ART dan stafnya untuk diajak ke pusat perbelanjaan.
Sesampainya di sana, mereka diberi kebebasan untuk memilih baju yang disukai. Para ART dan staf juga boleh membelikan baju untuk anak, pasangan, maupun orang tua. Mereka tampak antusias memilih baju yang mereka inginkan.
"Jangan rakus masing-masing, ya. Boleh pilih, tapi ingat teman-temannya. Oke?" kata Atta, melansir Matamata.com, Senin (25/4/2022).
Setelah puas berbelanja, Atta dan Aurel menuju kasir untuk membayar semua belanjaan. Salah seorang petugas kasir menyebut total harga belanjaan mencapai Rp 100 juta.
Mereka lalu pulang ke rumah. Atta dan Aurel memperlihatkan tas-tas belanjaan dengan tulisan nama masing-masing ART. Atta juga memperlihatkan bon pembayaran belanjaan yang bentuknya sangat panjang.
"Ini lebih luas dari karpet tahu bonnya, ampun kalau saya mah kalau bonnya segini," ujar Atta.
"Ada yang beliin buat anaknya, beli buat istrinya, beli buat ibunya," tukasnya.
Baca Juga: Sangat Dinantikan, 3 Poin Drama Korea Our Blues yang Tak Boleh Dilewatkan
Berita Terkait
-
Martunis Segera Bangun Pesantren Usai Jersey Cristiano Ronaldo Miliknya Dibeli Atta Halilintar
-
Atta Halilintar Ngaku Sempat Stres Dicibir Haters: Pasti Gue Block
-
Tak Kuat Hadapi Haters, Atta Halilintar Kerap Hapus Akun Instagram
-
7 Menu Takjil Wajib Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Ada Es Pondok Indah Kreasi Sendiri!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja