SuaraSumut.id - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Medan-Banda Aceh, tepatnya di Desa Beusa Sebrang, Kecamatan Peureulak Barat, Kabupaten Aceh Timur.
Peristiwa yang terjadi Kamis 28 April 2022 mengakibatkan ayah dan dua anak meninggal dunia.
Kasat Lantas Polres Aceh Timur, Iptu Trisnawati mengatakan, insiden bermula saat korban mengendarai motor berboncengan dengan istri dan dua anaknya.
Sepeda motor yang dikendarai korban melaju dari arah barat (Banda Aceh menuju Medan). Sedangkan truk yang dikemudikan Muhammad melaju dari arah sebaliknya.
Baca Juga: Menkes Budi Ungkat Kriteria Nakes Honorer yang Diprioritaskan Jadi PNS
Saat di lokasi kejadian, kata Trisnawati, diduga korban kelelahan sehingga melebar ke kanan jalan.
"Saat bersamaan truk datang dan korban tidak dapat mengendalikan sepeda motornya. Tabrakan pun tak terhindarkan," katanya, melansir Antara, Sabtu (30/4/2022).
Akibat kejadian itu, korban M Saud dan anakanua MA (5) meninggal dunia di lokasi kejadian. Sedangkan anak perempuannya SA berusia tiga bulan meninggal di rumah sakit.
"Sementara istrinya mengalami luka berat dan saat ini masih menjalani perawatan di Rumah Sakit Sultan Abdul Aziz Syah Peureulak," katanya.
Ia menjelaskan, kasus ini sudah dalam penanganan Unit Lakalantas Satlantas Polres Ace Timur.
Baca Juga: Jadwal Sholat dan Jadwal Imsakiyah Wilayah Jember, Sabtu 30 April 2022
Berita Terkait
-
Kasus Jurnalis Sulawesi Tewas di Jakbar, Polisi Temukan Bukti Obat
-
3 Mahasiswi Tewas Terbakar di Mobil Listrik Xiaomi SU7: Ini Kronologi dan Tanggapan Perusahaan
-
Sosok Sri Respatini Istri Ray Sahetapy Sekarang, Pekerjaannya Tak Kalah Mentereng dari Dewi Yull
-
Korban Meninggal Akibat Gempa Myanmar Terus Bertambah, Ini Data Terbaru
-
Pamitan, Surya Sahetapy Kirim Pesan Haru Buat Ray Sahetapy
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Jakarta-Medan di Momen Arus Balik Lebaran 2025 Normal
-
8 Hektare Lahan Warga di Aceh Barat Terbakar Selama Ramadan 2025
-
Pria Bunuh Pacar dan Kubur Jasadnya di Kebun Sawit Labusel, Cemburu Korban Dijodohkan
-
Pukul Polisi saat Ditangkap, Maling Motor di Medan Diberi "Hadiah Lebaran"
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam