SuaraSumut.id - Celine Dion kembali menunda konser tur karena masalah kesehatan yang dirinya derita. Konser turnya di Eropa bertajuk "Courage" harus ditunda hingga Februari 2023. Padahal konsernya sudah dijadwalkan dimulai Mei 2022.
"Saya sangat menyesal harus mengubah rencana tur Eropa kami sekali lagi. Pertama kami harus memindahkan acara karena pandemi, sekarang masalah kesehatan saya yang menyebabkan kami menunda pertunjukan," kata Celine Dion, melansir The Hollywood Reporter, Sabtu (30/4/2022).
Ia memberikan kabar terbaru tentang kondisinya. Sebelumnya ia identifikasi sebagai kejang otot yang parah dan terus-menerus. Celino Dion sempat berjanji akan melakukan yang terbaik untuk bisa kembali tampil.
"Saya merasa lebih baik tapi saya masih mengalami beberapa kejang. Saya harus dalam kondisi prima ketika saya di atas panggung," katanya.
"Sejujurnya saya tidak sabar tapi saya belum sampai di sana. Saya melakukan yang terbaik untuk kembali ke level yang saya butuhkan sehingga saya bisa memberikan 100 persen di pertunjukan saya karena itulah yang pantas Anda dapatkan," tukasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati