SuaraSumut.id - Pemkot Medan gencar melakukan vaksinasi dosis ketiga atau booster kepada masyarakat, khususnya yang ingin mudik lebaran ke kampung halamannya pada tahun ini.
Percepatan vaksinasi booster dilakukan karena Wali Kota Medan Bobby Nasution ingin memberikan rasa aman kepada para pemudik.
Selain itu, menghimbau para pemudik agar senantiasa mematuhi protokol kesehatan (prokes).
Kadis Kesehatan Kota Medan Dr Taufik Ririansyah mengatakan, vaksinasi booster dilakukan dibeberapa tempat, seperti di tempat pendaftaran mudik gratis, Puskesmas dan lainnya.
Baca Juga: 5 Hal Tak Tampak yang Jarang Dipersiapkan Solo Traveler Pemula
"Kita lakukan penjaringan di tempat-tempat yang mudah dijangkau oleh masyarakat," katanya, Sabtu (30/4/2022).
Pihaknya berkolaborasi dengan stakeholder lainya yang ingin mengadakan vaksinasi booster ditempat yang telah mereka tentukan.
Dari hasil penjaringan vaksinasi booster yang terus dilakukan, kata Taufik, terjadi peningkatan yang signifikan untuk jumlah masyarakat yang telah mendapat suntikan vaksinasi booster.
Berita Terkait
-
Jalur Fungsional Japek II Selatan, Terobosan Cerdas Urai Kemacetan Arus Balik Lebaran 2025
-
ASN Tak Boleh Telat di Hari Pertama Masuk Kerja Usai Lebaran, Wamendagri: Nggak Bisa Santai-santai!
-
Jumlah Pemudik Turun, Rano Karno: Mungkin karena Ekonomi
-
Kiat Jitu Atasi Motor Mogok Pasca Mudik, Jangan Panik Duluan
-
Waspada! Mobil Kotor Pasca Mudik Bisa Berujung Tilang yang Bikin Dompet Jebol
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
Aceh Diguncang 46 Kali Gempa Susulan
-
Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Sumut Turun 68 Persen
-
Bobby Nasution Imbau Warga Berhati-hati saat Berwisata: yang Punya Anak, Diperhatikan, Dijaga
-
Lebaran at The Kaldera, BPODT Hadirkan Atraksi Wisata Seru di Danau Toba
-
Tinjau Kapal Penyeberangan di Danau Toba, Bobby Nasution Temukan Kapal Tak Miliki Izin