SuaraSumut.id - Ketua DPR RI Puan Maharani menyebutkan bahwa silaturahmi Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri membahas hal-hal strategis untuk kemajuan bangsa.
Silaturahmi dalam masa Lebaran Idul Fitri 1443 Hijriah itu berlansung di kediaman Megawati, di Jalan Teuku Umar, Jakarta.
"Silaturahim Ibu Megawati Soekarnoputri dan Presiden Jokowi membahas hal-hal strategis bagi kemajuan bangsa dan negara Indonesia," tulis Puan dalam Instagram pribadi-nya, Minggu (8/5/2022).
Dalam foto yang di-posting Puan di akun Instagram miliknya, tampak Presiden Jokowi mengenakan kemeja lengan panjang berwarna putih duduk di sebuah bangku sambil melihat dengan serius sebuah album.
Sementara Megawati tampak duduk di sebelah serong kanan Jokowi. Megawati tampak tersenyum dalam foto tersebut.
Sebelumnya, Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto pada Hari Raya Idul Fitri pada Senin (2/5) juga melakukan silaturahim lebaran ke kediaman Megawati. (Antara)
Berita Terkait
-
Disindir Kayak 'Preman Jalanan', Ali Ngabalin Ngamuk dan Sebut Isi Kepala Refly Harun Penuh Fitnah: Jangan Lisan Kau
-
Ruhut Sitompul Bilang Gedung Olahraga BMW Dibangun Jokowi, Publik Riuh, Ada yang Pro, Banyak juga yang Kontra
-
Jokowi Pilih Liburan Dibanding Sowan ke Megawati, Pengamat Duga Hal Ini hingga Singgung Luhut Binsar
-
Momen Libur Lebaran Ala Wali Kota Medan Bobby Nasution
-
Menteri Era Presiden SBY Sindir Jokowi yang Nikmati Libur Lebaran Bareng Keluarga: Apakah Rakyat Juga Menikmati?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh
-
Permainan Domino Dilarang di Aceh Barat