SuaraSumut.id - Haji Faisal mendatangi Polres Metro Depok, Selasa (17/5/2022). Ia datang bersama pengacaranya Toddy Laga Buana.
Haji Faisal enggan memberikan banyak keterangan soal maksud kedatangannya. Ia meminta media untuk menunggu.
"Saya masuk dulu, nanti dijelaskan, jangan berandai-andai," katanya melansir Matamata.com.
Sang pengacara juga tidak menjelaskan secara detail maksud kedatangannya.
"Nanti kami jelaskan ya," ujarnya.
Sebelumnya, Haji Faisal sempat melaporkan Tiara Marleen atas pencemaran nama baik. Laporan dibuat menyangkut menantunya, almarhumah Vanessa Angel.
Tiara Marleen pun memenuhi panggilan Polres Metro Depok. Pelantun "Ikan Asin" ini terkejut karena sudah minta maaf, namun tetap dilaporkan.
"Setelah minta maaf saya disentil-sentil lagi," kata kata Tiara Marleen di Polres Metro Kota Depok, Senin (14/3/2022) lalu.
Kekinian Tiara Marleen mengaku kapok bicara sembarangan di media sosial. Ia menjadikan persoalan hukum yang menimpanya sebagai sebuah pembelajaran kedepannya.
Baca Juga: Cerita Jusuf Kalla di Balik Pemberian Bintang Jasa Tertinggi dari Kaisar Naruhito
"Kalau itu iya pastinya (kapok). Yang marahin kiri kanan lagi. Ini dijadikan satu pelajaran aja sih buat aku. Kita jalanin aja, kita santai aja," tukasnya.
Berita Terkait
-
Haji Faisal Medadak Sambangi Polres Metro Depok, Ada Apa?
-
Farhat Abbas Tak Terima Komnas Perlindungan Anak Beri Penghargaan untuk Haji Faisal dan Fuji, Sampai Berniat Laporkan
-
Disomasi Doddy Sudrajat Gegara Tanya Uang Asuransi Vanessa Angel, Haji Faisal Bilang Begini
-
Cara Keluarga Haji Faisal Asuh Gala Diberi Penghargaan, Doddy Sudrajat: Gak Penting!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana